Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Mengapa Pemain Barcelona Pakai Jersey dengan Nama Orang Lain saat Lawan Villarreal?

By Taufan Bara Mukti - Kamis, 10 Mei 2018 | 11:13 WIB
Gelandang Barcelona, Paulinho (kedua dari kiri) merayakan gol bareng rekan setim dalam partai Liga Spanyol di Camp Nou, Barcelona, 9 Mei 2018.
PAU BARRENA/AFP
Gelandang Barcelona, Paulinho (kedua dari kiri) merayakan gol bareng rekan setim dalam partai Liga Spanyol di Camp Nou, Barcelona, 9 Mei 2018.

Ada pemandangan unik yang terjadi pada laga Barcelona kontra Villarreal di Camp Nou pada lanjutan Liga Spanyol, Kamis (10/5/2018).

Pertandingan tersebut diawali dengan guard of honour (pagar penghormatan) yang dilakukan para pemain Villarreal kepada Barcelona.

Pasalnya, skuat El Barca telah dipastikan menjadi juara Liga Spanyol pada April lalu.

Perolehan poin Barcelona tak bisa lagi dikejar oleh pesaing terdekat di tabel klasemen, Atletico Madrid.

Ada hal menarik yang terlihat saat prosesi guard of honour tersebut.

(Baca Juga: Kisah Alice dan Sisi Humanis Sir Alex Ferguson yang Mengharukan)

Para pemain Barcelona terlihat mengenakan jersey dengan nameset yang bukan merupakan nama mereka sendiri.

Ternyata, nama-nama yang ada di punggung jersey para pemain Barcelona itu merupakan nama dari sang ibu.

Lionel Messi mengenakan jersey bernama Celia, Andres Iniesta mengenakan jersey bertuliskan Mari, dan Philippe Coutinho memakai jersey atas nama Esmeraldina.

(Baca Juga: Sangat Mulia! Ini Alasan Buffon Persilakan Trio MBL Angkat Trofi Coppa Italia)


Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : twitter.com
REKOMENDASI HARI INI

Hajime Moriyasu Panggil 27 Pemain Untuk Hadapi Timnas Indonesia, Coret Ayase Ueda, Andalkan Rekan Setim Calvin Verdonk

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X