Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Gianluigi Buffon Jadi Obat Mujarab bagi Real Madrid untuk Move On dari David de Gea

By Putra Rusdi Kurniawan - Selasa, 22 Mei 2018 | 12:49 WIB
Ekspresi kiper Juventus, Gianluigi Buffon, dalam laga final Coppa Italia kontra AC Milan di Stadion Olimpico, Roma pada 9 Mei 2018.
TIZIANA FABI/AFP
Ekspresi kiper Juventus, Gianluigi Buffon, dalam laga final Coppa Italia kontra AC Milan di Stadion Olimpico, Roma pada 9 Mei 2018.

Setelah kesulitan mendapatkan kiper Manchester United, David De Gea, Real Madrid dikabarkan kini mengalihkan buruannya kepada kiper senior Juventus, Gianluigi Buffon.

Real Madrid sudah sejak lama mengincar penjaga gawang Manchester United, David De Gea.

Namun usaha tersebut selalu menemui jalan buntu karena kubu Setan Merah enggan melepas sang penjaga gawang.

Dikutip BolaSport.com dari El Gol, sulitnya El Real mendatangkan David De Gea membuat mereka dikabarkan siap mengalihkan buruan kepada kiper senior Gianluigi Buffon.

Kiper 40 tahun ini sudah memutuskan akan meninggalkan Juventus musim depan.

Gianluigi Buffon memastikan mengakhir masa pengabdiannya selama 17 tahun bersama Juventus meskipun belum mengambil keputusan apakah akan pensiun atau hengkang ke klub lain.

Kondisi ini dikabarkan siap dimanfaatkan oleh Real Madrid untuk memboyong Gianluigi Buffon ke Santiago Bernabeu.

(Baca Juga: Jadwal Lengkap Piala Dunia 2018, Awal dan Akhir di Moskwa)

 


Kiper Juventus, Gianluigi Buffon, memberikan selamat kepada megabintang Real Madrid, Cristiano Ronaldo, seusai laga leg pertama perempat final Liga Champions di Stadion Allianz, Turin, Italia pada 3 April 2018. ( JAVIER SORIANO/AFP )

Real Madrid tampaknya juga harus segera melupakan David De Gea.


Editor : Kautsar Restu Yuda
Sumber : elgoldigital.com

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
33
79
2
Arsenal
34
67
3
Manchester City
34
61
4
Nottingham Forest
33
60
5
Newcastle United
33
59
6
Chelsea
33
57
7
Aston Villa
34
57
8
AFC Bournemouth
33
49
9
Fulham
33
48
10
Brighton & Hove Albion
33
48
Klub
D
P
1
Persib Bandung
29
61
2
Dewa United FC
29
53
3
Persebaya Surabaya
29
52
4
Persija Jakarta
29
47
5
Malut United
29
47
6
PSM Makassar
29
44
7
Borneo Samarinda
29
43
8
Arema
29
42
9
Persita
29
42
10
PSBS Biak Numfor
29
41
Klub
D
P
1
Barcelona
33
76
2
Real Madrid
33
72
3
Atletico Madrid
33
66
4
Athletic Bilbao
33
60
5
Real Betis
33
54
6
Villarreal
32
52
7
Celta Vigo
33
46
8
Osasuna
33
44
9
Mallorca
33
44
10
Real Sociedad
33
42
Klub
D
P
1
Inter
33
71
2
SSC Napoli
33
71
3
Atalanta
33
64
4
Bologna
33
60
5
Juventus
33
59
6
Lazio
33
59
7
Roma
33
57
8
Fiorentina
33
56
9
AC Milan
33
51
10
Torino
33
43
Pos
Pembalap
Poin
1
M. Marquez Ducati Team
123
2
A. Marquez Gresini Racing
106
3
F. Bagnaia Ducati Team
97
4
F. Morbidelli Team VR46
78
5
F. Di Giannantonio Team VR46
48
6
J. Zarco Team LCR
38
7
M. Bezzecchi Aprilia Racing Team
32
8
F. Quartararo Yamaha Factory Racing
30
9
A. Ogura Trackhouse Racing Team
29
10
L. Marini Honda HRC
26
Close Ads X