Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pelatih Timnas Jerman Turut Panaskan Persaingan Ronaldo dan Messi

By Sri Mulyati - Sabtu, 26 Mei 2018 | 15:59 WIB
 Megabintang Real Madrid, Cristiano Ronaldo (kanan), menatap megabintang FC Barcelona, Lionel Messi, dalam laga Liga Spanyol di Stadion Camp Nou, Barcelona pada 6 Mei 2018.
JOSEP LAGO/AFP
Megabintang Real Madrid, Cristiano Ronaldo (kanan), menatap megabintang FC Barcelona, Lionel Messi, dalam laga Liga Spanyol di Stadion Camp Nou, Barcelona pada 6 Mei 2018.

Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi adalah dua nama yang terus bersaing menjadi pemain terbaik pada era saat ini.

Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi telah sama-sama memenangi lima gelar Liga Champions.

Pelatih tim nasional Jerman, Joachim Loew, menentukan pilihan di antara dua pemain kelas dunia tersebut.

Ternyata, Loew lebih memilih sosok megabintang Barcelona daripada pemain andalan Real Madrid tersebut.

(Baca Juga: Sergio Ramos: Mohamed Salah Belum Jadi Alien)

"Ronaldo memang sensasional dan seperti mesin gol selama bertahun-tahun, tetapi Messi adalah pemain paling komplit yang pernah saya saksikan," kata Loew seperti dilansir BolaSport.com dari Bild.


Pelatih tim nasional Jerman, Joachim Loew (kanan), berpelukan dengan gelandang Mesut Oezil seusai menghancurkan Norwegia dengan skor 6-0 dalam lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2018 Grup C di Stadion Mercedez Benz Arena, Stuttgart, Jerman, pada Senin (4/9/2017). ( THOMAS KIENZLE / AFP )

"Messi benar-benar pemain hebat yang membantu tim dengan mampu mencetak 30-40 assist selama 10 tahun dan tetap mampu mencetak 50 gol," ujar Loew.

Loew menambahkan bahwa Messi juga mampu melewati delapan hingga sembilan pemain sekaligus.

(Baca Juga: Final Liga Champions Tinggal Sehari, Zinedine Zidane Masih Menyimpan Misteri)


Editor : Estu Santoso
Sumber : bild.de

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
16
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
16
28
4
PSM
16
27
5
Borneo
16
26
6
Dewa United
16
25
7
Arema
16
25
8
Bali United
15
24
9
Persik
16
24
10
Persita
16
24
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
15
34
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
15
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
16
20
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X