Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Zidane Pergi Tak Masalah, Periode Tersubur Cristiano Ronaldo Bukan dalam Asuhan Zizou

By Beri Bagja - Senin, 4 Juni 2018 | 12:57 WIB
Cristiano Ronaldo (kanan) memeluk Carlo Ancelotti setelah Real Madrid menekuk Barcelona dalam partai Liga Spanyol di Santiago Bernabeu, 25 Oktober 2014.
AFP PHOTO/ JAVIER SORIANO
Cristiano Ronaldo (kanan) memeluk Carlo Ancelotti setelah Real Madrid menekuk Barcelona dalam partai Liga Spanyol di Santiago Bernabeu, 25 Oktober 2014.

Cristiano Ronaldo akhirnya berpisah dengan Zinedine Zidane, pelatih yang memolesnya selama dua setengah tahun terakhir.

Selama berada di bawah asuhan Zinedine Zidane sejak Januari 2016, Cristiano Ronaldo ikut bergelimang trofi.

Megabintang Portugal berusia 33 tahun itu membantu Real Madrid mendulang 9 gelar.

Barisan trofi itu ialah juara Liga Champions (3 kali), Piala Super Eropa (2), Piala Dunia Klub (2), serta Liga Spanyol (1) dan Piala Super Spanyol (1).


Megabintang Real Madrid, Cristiano Ronaldo, berpose dengan mengangkat trofi Liga Champions seusai mengalahkan Liverpool FC dalam laga final di Stadion NSC Olimpiyskiy, Kiev, Ukraina pada 26 Mei 2018. ( SERGEI SUPINSKY/AFP )

Secara individual, Cristiano Ronaldo diturunkan Zidane dalam 114 penampilan di berbagai kompetisi dengan perincian 10.087 menit main.

Menurut data Transfermarkt yang dikutip BolaSport.com, CR7 menunjukkan produktivitas mengesankan, yakni mencetak 112 gol.

(Baca Juga: Siklus Emas Tim Spanyol di Atap Eropa, Siapa Berikutnya?)

Artinya, kalau diambil rasionya, Ronaldo mampu melesakkan rata-rata satu gol per 90 menit tampil.

Meski terbilang menakjubkan, rasio menit per gol CR7 di bawah asuhan Zidane bukan yang terbaik.


Editor : Jalu Wisnu Wirajati
Sumber : transfermarkt.com
REKOMENDASI HARI INI

Jadwal Liga Europa - Man United Ketemu Si Juara Norwegia, Mees Hilgers Ditantang Jagoan Belgia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136