Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Beberapa Pemain Spanyol Tak Kaget Julen Lopetegui Jadi Pelatih Baru Real Madrid

By Sri Mulyati - Rabu, 13 Juni 2018 | 11:56 WIB
Pelatih timnas Spanyol, Julen Lopetegui, dalam laga kontra Liechtenstein pada Selasa (5/9/2017)
GABRIEL BOUYS / AFP
Pelatih timnas Spanyol, Julen Lopetegui, dalam laga kontra Liechtenstein pada Selasa (5/9/2017)

Julen Lopetegui masih menemani tim nasional (timnas) Spanyol di Rusia kala Real Madrid mengumumkan bahwa ia akan melatih klub tersebut mulai musim 2018-2019.

Timnas Spanyol yang saat ini akan berlaga di Piala Dunia 2018 memang masih berada di bawah asuhan Julen Lopetegui.

Penunjukan Lopetegui yang mendadak ternyata tak membuat beberapa pemain timnas Spanyol terkejut.

(Baca Juga: Musim Mudik yang Bahagia, Lupakan Jalan Tol Mari Nikmati Piala Dunia!)

Dilansir BolaSport.com dari Marca, Sergio Ramos yang menjadi kapten timnas Spanyol sekaligus Real Madrid ternyata sudah mengetahui tentang penunjukan Lopetegui ini.

Presiden Real Madrid, Florentino Perez, ternyata telah memberi tahu Ramos sejak beberapa hari yang lalu.

(Baca Juga: Timnas Vietnam Punya Rencana Strategis Ini, saat Piala AFF 2018 Masih Setengah Tahun Lagi)

(Baca Juga: Federasi Sepak Bola China Tegas, Bek Andalan Dilarang Membela Timnas Negerinya Karena Kalung)

Perez juga menggali informasi penting seperti gaya melatuh Lopetegui dari Ramos untuk membantu membuat keputusan akhir.

Selain Ramos, enam pemain Real Madrid yang tengah membela timnas Spanyol seperti seperti Dani Carvajal, Lucas Vazquez, Marco Asensio, Isco, Nacho Fernandez, dan Jesus Vallejo selalu mengikuti perkembangan pencarian pelatih baru ini.

(Baca Juga: Tunjuk Julen Lopetegui, Real Madrid Tengah Menghindar dari Perang)

Lopetegui pun akhirnya mengumumkan pada skuat timnas Spanyol mengenai berita ini pada Selasa (12/6/2018).

Di luar tujuh nama tersebut, para pemain timnas Spanyol terkejut mendengar keputusan Lopetegui.

(Baca Juga: Julen Lopetegui Datang, Gareth Bale Berpeluang Jadi yang Paling Sial)

Pasalnya, Lopetegui menandatangi kontrak baru di timnas Spanyol pada dua bulan lalu.

Kini, sang pelatih justru akan meninggalkan timnas Spanyol seusai Piala Dunia 2018 untuk menukangi Real Madrid.

(Baca Juga: Jadwal Lengkap Piala Dunia 2018, Awal dan Akhir di Moskwa)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Estu Santoso
Sumber : marca.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Arctic Open 2024 - Rinov/Pitha Jatuh-Bangun di Lapangan untuk Singkirkan Duet Suami-Istri asal Inggris

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
7
17
2
Borneo
7
15
3
Bali United
7
14
4
Persib
7
13
5
PSM
7
12
6
Persik
7
11
7
Persita
7
11
8
Persija Jakarta
7
9
9
PSBS Biak Numfor
7
9
10
Arema
7
9
Klub
D
P
1
Barcelona
9
24
2
Real Madrid
9
21
3
Atlético Madrid
9
19
4
Villarreal
9
17
5
Osasuna
9
15
6
Athletic Club
9
14
7
Mallorca
9
14
8
Rayo Vallecano
9
13
9
Celta Vigo
9
13
10
Real Betis
9
12
Klub
D
P
1
Napoli
7
16
2
Inter
7
14
3
Juventus
7
13
4
Lazio
7
13
5
Udinese
7
13
6
Milan
7
11
7
Torino
7
11
8
Atalanta
7
10
9
Roma
7
10
10
Empoli
7
10
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X