Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Real Madrid Kehilangan Luka Modric di Laga Kompetitif Pertama

By Sri Mulyati - Senin, 13 Agustus 2018 | 21:58 WIB
     Gelandang FC Barcelona, Andres Iniesta (kanan), berduel dengan pemain Real Madrid, Luka Modric, dalam laga Liga Spanyol di Stadion Santiago Bernabeu, Madrid, pada 23 Desember 2017.
JAVIER SORIANO/AFP
Gelandang FC Barcelona, Andres Iniesta (kanan), berduel dengan pemain Real Madrid, Luka Modric, dalam laga Liga Spanyol di Stadion Santiago Bernabeu, Madrid, pada 23 Desember 2017.

Real Madrid harus bersabar untuk melihat penampilan gelandang andalan mereka, Luka Modric, dalam satu laga penuh.

Luka Modric belum bisa bermain kala Real Madrid berhadapan dengan Atletico Madrid di Piala Super Eropa, Kamis (16/8/2018).

Dilansir BolaSport.com dari Marca, Modric masih belum sepenuhnya bugar untuk membela Real Madrid pada laga tersebut.

Modric tampil pada final Piala Dunia 2018 bersama tim nasional Kroasia.

Ia tak mengikuti tur pramusim dan juga memiliki waktu yang terbatas untuk mempersiapkan diri di laga kompetitif pertama.

(Baca Juga: AC Milan Siap Tampung Anak Tiri Manchester United)


Modric juga menjadi pemain terakhir yang bergabung untuk latihan bersama Real Madrid.

Namun Real Madrid telah mempersiapkan tim tanpa Modric.

Pelatih Real Madrid, Julen Lopetegui, berkesempatan untuk menguji timnya di Trofeo Bernabeu melawan AC Milan, Minggu (12/8/2018).


Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : Marca, com
REKOMENDASI HARI INI

Bek Timnas Indonesia Tak Sabar Hadapi Jepang dan Arab Saudi: Pertandingan Terbaik!

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
12
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X