Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Adrien Rabiot Masih Berada dalam Radar Barcelona

By Eko Isdiyanto - Jumat, 7 September 2018 | 17:54 WIB
Gelandang Paris Saint-Germain, Adrien Rabiot (kanan), berduel dengan pemain Real Madrid, Isco, dalam laga leg pertama babak 16 besar Liga Champions di Stadion Santiago Bernabeu, Madrid, Spanyol, pada 14 Februari 2018.
GABRIEL BOUYS/AFP
Gelandang Paris Saint-Germain, Adrien Rabiot (kanan), berduel dengan pemain Real Madrid, Isco, dalam laga leg pertama babak 16 besar Liga Champions di Stadion Santiago Bernabeu, Madrid, Spanyol, pada 14 Februari 2018.

Gelandang Paris Saint-Germain, Adrien Rabiot, santer dikabarkan merapat ke Liverpool, tetapi Barcelona tetap menjadikan sang pemain prioritas utama.

Barcelona masih berpandangan bahwa mereka dapat menyambut gelandang Paris Saint-Germain (PSG), Adrien Rabiot di Camp Nou.

Pemain sepak bola internasional Prancis itu menjadi prioritas utama Barcelona sejak sang pemain menolak untuk memperbaharui kontrak bersama PSG.

(Baca juga: Mohamed Salah Ungkap Alasan Kedatangan Naby Keita yang Krusial bagi Liverpool dan Sadio Mane)

Tawaran menarik yang dilayangkan oleh PSG untuk sang pemain tetap tidak membuat keinginan Rabiot pergi dari Parc des Princes pupus.

Dilansir BolaSport.com dari Marca, meskipun Barcelona dikabarkan menunggu sang pemain, tim tersebut dianggap harus berkaca pada kasus Antoine Griezman.


Gelandang Paris Saint-Germain, Adrien Rabiot, merayakan gol yang dia cetak ke gawang Real Madrid dalam laga leg pertama babak 16 besar Liga Champions di Stadion Santiago Bernabeu, Madrid, Spanyol, pada 14 Februari 2018. ( CHRISTOPHE SIMON/AFP )

(Baca juga: Gelandang Manchester City Ini Sudah Tahu Bakal Dapat Cemooh dari Fan Timnas Jerman)

Pasalnya, Barcelona yang telah mempersiapkan kedatangan Griezman malah mendapat kabar yang kurang menyenangkan.

Raksasa Catalan itu menyimpan nomor punggung 7 dan tidak memberikanya kepada Philippe Coutinho.

Namun, setelah Piala Dunia 2018 selesai, sang pemain mengungkapkan bahwa tidak akan pergi dari Atletico Madrid.

Hingga akhirnya nomor punggung tersebut resmi digunakan oleh mantan pemain Liverpool tersebut.

(Baca juga: Mariano Diaz Kembali Hanya untuk Membuat Pelatih dan Staf Real Madrid Terkesan)

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by FC Barcelona (@fcbarcelona) on

Banyak masalah yang akan terjadi menuju status bebas transfer Adrien Rabiot.

Salah satu masalah adalah Barcelona bukan satu-satunya klub yang menginginkan jasa sang pemain.

(Baca juga: Starting XI Pembelian Terbaik Liga Inggris 2018-2019 Hingga Pekan Keempat, Kejutan Penyerang Buangan)

Raksasa Italia, Juventus, juga telah menyatakan minat mereka pada pemain muda Prancis itu.

Selain itu, sang pemain justru lebih banyak memberi kode kepada raksasa Liga Inggris, Liverpool.

Kabarnya, Liverpool sudah berkomunikasi dengan Adrien Rabiot dan keluarga sang pemain.

(Baca juga: Lionel Messi Tidak Butuh Penghargaan sebagai Pemain Terbaik Dunia)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Kautsar Restu Yuda
Sumber : marca.com

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
34
82
2
Arsenal
34
67
3
Newcastle United
34
62
4
Manchester City
34
61
5
Chelsea
34
60
6
Nottingham Forest
33
60
7
Aston Villa
34
57
8
Fulham
34
51
9
Brighton & Hove Albion
34
51
10
AFC Bournemouth
34
50
Klub
D
P
1
Persib Bandung
29
61
2
Dewa United FC
29
53
3
Persebaya Surabaya
29
52
4
Persija Jakarta
29
47
5
Malut United
29
47
6
PSM Makassar
29
44
7
Borneo Samarinda
29
43
8
Arema
29
42
9
Persita
29
42
10
PSBS Biak Numfor
29
41
Klub
D
P
1
Barcelona
33
76
2
Real Madrid
33
72
3
Atletico Madrid
33
66
4
Athletic Bilbao
33
60
5
Real Betis
33
54
6
Villarreal
32
52
7
Celta Vigo
33
46
8
Osasuna
33
44
9
Mallorca
33
44
10
Real Sociedad
33
42
Klub
D
P
1
SSC Napoli
34
74
2
Inter
34
71
3
Atalanta
34
65
4
Juventus
34
62
5
Bologna
33
60
6
Roma
34
60
7
Lazio
33
59
8
Fiorentina
34
59
9
AC Milan
34
54
10
Torino
34
43
Pos
Pembalap
Poin
1
M. Marquez Ducati Team
123
2
A. Marquez Gresini Racing
106
3
F. Bagnaia Ducati Team
97
4
F. Morbidelli Team VR46
78
5
F. Di Giannantonio Team VR46
48
6
J. Zarco Team LCR
38
7
M. Bezzecchi Aprilia Racing Team
32
8
F. Quartararo Yamaha Factory Racing
30
9
A. Ogura Trackhouse Racing Team
29
10
L. Marini Honda HRC
26
Close Ads X