Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Barcelona Perpanjang Kontrak 3 Pemain Kunci Bulan Depan

By Kautsar Restu Yuda - Sabtu, 8 September 2018 | 16:49 WIB
Presiden FC Barcelona, Josep Maria Bartomeu, dalam konferensi pers di Camp Nou, Barcelona, 2 Oktober 2017.
JOSEP LAGO / AFP
Presiden FC Barcelona, Josep Maria Bartomeu, dalam konferensi pers di Camp Nou, Barcelona, 2 Oktober 2017.

Barcelona dikabarkan tengah merancang pertemuan dengan beberapa pemain, termasuk 3 pilar kunci, guna membicarakan perpanjangan kontrak.

Laporan Mundo Deportivo yang dikutip BolaSport.com, menyebutkan bahwa Barcelona bulan depan mulai memperbarui kontrak kerja sejumlah pemain.

Para pemain kunci yang ikut diperpanjang masa baktinya adalah Sergio Busquets, Ivan Rakitic, dan Jordi Alba.

Kontrak Alba bakal rampung pada 2020, sedangkan Busquets dan Rakitic setahun lebih lama.

(Baca Juga: Resmi, La Liga Spanyol Umumkan Jadwal El Clasico Jilid I Musim Ini)

Selain diperpanjang soal durasi, media asal Spanyol itu mewartakan bahwa para pemain tersebut akan menerima kenaikan gaji.

Rakitic dan Busquets sempat dikabarkan didekati beberapa klub.

Namun, kedua pemain itu serta Alba sudah menyatakan ingin bertahan di Camp Nou.

Selain ketiga pemain tersebut, ada 3 pemain lain yang bakal menerima perpanjangan kontrak.

Mereka antara lain Munir El Haddadi, Rafinha Alcantara, dan Thomas Vermaelen.

Kontrak Munir dan Vermaelen bakal rampung pada akhir musim ini.

(Baca Juga: Alasan Kuat Liverpool Bisa Dapatkan Bintang PSG Senilai Rp 866 Miliar)


Rafinha Alcantara merayakan gol Barcelona ke gawang Granada pada partai lanjutan La Liga di Stadion Camp Nou - di Stadion Nuevo Los Carmenes, 29 Oktober 2016. ( LLUIS GENE/AFP )

Sedangkan kontrak Rafinha baru kadaluwarsa pada 2020.

Ketiga pemain itu dipertahankan demi menjaga kedalaman skuat Barcelona.

Satu pemain lain yang kontraknya rampung akhir musim ini, Sergi Samper, belum jelas apakah akan dilepas atau dipertahankan.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Kautsar Restu Yuda
Sumber : Mundodeportivo.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
16
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
16
28
4
PSM
16
27
5
Borneo
16
26
6
Dewa United
16
25
7
Arema
16
25
8
Bali United
15
24
9
Persik
16
24
10
Persita
16
24
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
15
34
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
15
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
16
20
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X