Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

9 Pemain dari Brasil Berlabuh ke Real Madrid Sejak 2013, yang Ke-10 Sedang dalam Proses

By Eko Isdiyanto - Selasa, 11 September 2018 | 18:32 WIB
  Eks pemain AC Milan dan Real Madrid, Kaka, menarik kartu bertuliskan Real Madrid pada undian pembagian grup Liga Champions 2018-2019, Kamis (30/8/2018) di Monako.
VALERY HACHE/AFP
Eks pemain AC Milan dan Real Madrid, Kaka, menarik kartu bertuliskan Real Madrid pada undian pembagian grup Liga Champions 2018-2019, Kamis (30/8/2018) di Monako.

Pemain baru incaran Real Madrid asal Fluminense, Pedro Guilherme, akan menjadi pesepak bola ke-10 dari Brasil jika berhasil direkrut El Real sejak 2013.

Real Madrid memiliki minat khusus terhadap talenta-talenta sepak bola asal Brasil.

Hal itu kembali ditunjukkan setelah klub raksasa Spanyol kembali akan merekrut salah satu pemain asal Brasil.

Pedro Gilherme, pesepak bola berusia 21 asal Fluminense, bisa menjadi wajah baru di Santiago Bernabeu.

Dilansir BolaSport.com dari AS, Real Madrid telah menghabiskan lebih dari 105 juta euro dalam 5 tahun terakhir untuk memboyong pemain berbakat asal Brasil.

(Baca juga: Gelandang Liverpool Menilai Tiemoue Bakayoko Tidak Diperlakukan Adil di Chelsea)

Dimulai dengan Casemiro pada 2013, pemandu bakat klub Ramon Martinez membawa sang pemain setelah tampil mengesankan bersama Sao Paulo, langkah tersebut juga didukung sang pelatih saat itu, Jose Mourinho.

Pada 2014, Juni Calafat yang dipilih sebagai pemandu bakat klub membawa dua orang sekaligus, Willian Jose yang kini membela Real Sociedad dan Pablo Texeira, yang hanya bermain selama 63 menit sebelum mengalami cedera.


Gelandang Real Madrid, Casemiro, merayakan gol yang dicetaknya ke gawang Malaga dalam duel lanjutan Liga Spanyol, Senin (16/4/2018) WIB. ( JAVIER SORIANO/AFP )


Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : en.as.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Liga Champions Asia - Ronaldo Cetak Gol Nomor 908, Al Nassr Balas Membantai Timnya Hernan Crespo

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X