Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Luka Modric Mengaku Lelah Fisik dan Mental seusai Piala Dunia 2018

By Verdi Hendrawan - Jumat, 21 September 2018 | 23:27 WIB
Gelandang Real Madrid, Luka Modric, sedang menjalani pemanasan menjelang partai Liga Champions kontra Borussia Dortmund, di Signal Iduna Park, 27 September 2016.
ODD ANDERSEN/AFP
Gelandang Real Madrid, Luka Modric, sedang menjalani pemanasan menjelang partai Liga Champions kontra Borussia Dortmund, di Signal Iduna Park, 27 September 2016.

Gelandang Real Madrid, Luka Modric, mengaku sangat kelelahan saat kembali ke Real Madrid setelah membela timnas Kroasia di Piala Dunia 2018.

Luka Modric memiliki perjalanan panjang nan melelahkan bersama timnas Kroasia di Piala Dunia 2018.

Timnas Kroasia yang sukses melangkah ke partai final setelah selalu memainkan laga 120 menit di babak 16 besar, perempat final, dan semifinal.


Reaksi gelandang Kroasia Luka Modric dalam partai final Piala Dunia 2018 lawan Prancis di Stadion Luzhniki, Moskow, 15 Juli 2018. (GABRIEL BOUYS / AFP )

Kondisi tersebut membuat fisik para pemaintimnas Kroasia, terutama Luka Modric yang menjadi andalan utama, terkuras habis.

Belum lagi kekalahan 2-4 yang mereka terima di partai final dari Prancis membuat mental para pemain timnas Kroasia juga menjadi terganggu.

(Baca Juga: Hasil Liga Europa - AC Milan Menang Berkat Aksi Winger Baru)

Meski sudah mendapat tambahan waktu istirahat, pemain berusia 33 tahun itu mengaku masih mengalami kelelahan saat kembali bergabung dengan skuat Real Madrid menghadapi musim baru, meski kini sudah tidak ia rasakan lagi.

"Saya sangat kelelahan setelah tampil di Piala Dunia, baik secara mental dan fisik," ucap Luka Modric seperti dikutip BolaSport.com dari Marca.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : marca.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
18
45
2
Nottm Forest
19
37
3
Arsenal
18
36
4
Chelsea
18
35
5
Man City
19
31
6
Bournemouth
19
30
7
Newcastle
18
29
8
Fulham
19
29
9
Aston Villa
18
28
10
Brighton
18
26
Klub
D
P
1
Persebaya
17
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
17
31
4
Arema
17
28
5
Bali United
16
27
6
PSM
16
27
7
Persik
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
18
41
2
Napoli
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Fiorentina
17
32
6
Juventus
18
32
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
18
24
10
Torino
18
20
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X