Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Lionel Messi Ternyata Sering Terima Kritik Pedas dari Anaknya Sendiri

By Sri Mulyati - Jumat, 28 Desember 2018 | 13:20 WIB
Megabintang FC Barcelona, Lionel Messi.
TWITTER.COM/FCBARCELONA
Megabintang FC Barcelona, Lionel Messi.

Megabintang Barcelona, Lionel Messi, ternyata tetap menghadapi tekanan saat pulang ke rumah.

Tekanan yang Lionel Messi dapatkan datang dari putra tertuanya, Thiago.

Saat ia pulang, ternyata Thiago Messi kerap mengajak diskusi tentang sepak bola dengan sang ayah.

"Saya sudah mendapat beberapa kritikan dari Thiago," ujar Messi seperti dilansir BolaSport.com dari Marca.

"Thiago mengikuti Barcelona, Liga Spanyol, Liga Champions. Ia senang bertanya, melaporkan soal pertandingan, dan memberi tahu saya jika bermain buruk," kata Messi.

Baca Juga:

Messi juga mengakui bahwa prioritasnya mulai berubah sejak ia memiliki anak.

Saat ini, keluarga menjadi prioritas utama untuk Messi.

Ia tentu masih mencintai sepak bola, olahraga yang telah membesarkan namanya.

Namun saat ini hal terpenting bagi Messi adalah keluarganya sendiri.

Messi saat ini telah memiliki tiga anak, yaitu Thiago, Matteo, dan Ciro.


Editor : Jalu Wisnu Wirajati
Sumber : marca.com
REKOMENDASI HARI INI

Liga Voli Korea - Panutan Megawati Makin Gila Karena Dekati Rekor Langka Usai Juara Bertahan Berhasil Dipecundangi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136