Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jebol Gawang Man City, Pemain Ini Tak Pernah Gagal Penalti dalam 4 Tahun!

By Septian Tambunan - Kamis, 2 November 2017 | 19:18 WIB
Gelandang Napoli, Jorginho (tengah), merayakan gol yang dia cetak ke gawang Manchester City dalam laga Grup F Liga Champions di Stadion San Paolo, Naples, Italia, pada 1 November 2017.
FILIPPO MONTEFORTE/AFP
Gelandang Napoli, Jorginho (tengah), merayakan gol yang dia cetak ke gawang Manchester City dalam laga Grup F Liga Champions di Stadion San Paolo, Naples, Italia, pada 1 November 2017.

Gelandang bertahan Napoli, Jorge Luiz Frello Filho atau yang akrab disapa Jorginho, membubuhkan rekor dalam laga Grup F Liga Champions kontra Manchester City di Stadion San Paolo, Naples, Rabu (1/11/2017) waktu setempat.

Duel tersebut dimenangi Manchester City dengan skor 4-2.

Gol The Citizens dicetak oleh Nicolas Otamendi (34'), John Stones (48'), Sergio Aguero (69'), dan Raheem Sterling (90+2').

Adapun gol Napoli datang dari lesakan Lorenzo Insigne (21') dan penalti Jorginho (62').

(Baca Juga: Benjamin Mendy Tertawakan Raheem Sterling yang Menunggu Sergio Aguero Mengoper Bola Pemecah Rekor)

Kerap ditempatkan sebagai pemutus serangan lawan membuat Jorginho jarang menggetarkan jala lawan.

Seperti dikutip BolaSport.com dari Transfermarkt.com, Jorginho bahkan baru satu kali mengemas gol di Liga Champions.

Lesakan ke gawang Man City menjadi gol debut dia di ajang paling elite antarklub Eropa.

(Baca Juga: VIDEO - Pemain Muda Buangan Manchester City Cetak Gol Indah di Liga Champions)

Namun, urusan mengeksekusi penalti bukan hal baru bagi Jorginho.

Jangan kaget bahwa Jorginho tidak pernah sekalipun gagal saat dipercaya menjadi algojo sepanjang karier seniornya.

Pemain berusia 25 tahun ini sukses menggelontorkan sembilan gol penalti dari sembilan kesempatan dalam empat tahun!

Jorginho pertama kali mengemban tugas sebagai eksekutor penalti ketika membela Hellas Verona dalam pertandingan Liga Italia pada 25 September 2013.

Dia berhasil membobol kiper Torino, Daniele Padelli, untuk membantu Hellas Verona meraih hasil imbang 2-2.

(Baca Juga: VIDEO - Gol Pemain Termahal Kedua Liga China Jadi Viral!)

Berikut ini catatan sembilan penalti yang dieksekusi Jorginho sepanjang karier seniornya:

Bersama Hellas Verona

  • 25 September 2013: vs Torino (Liga Italia)
  • 29 September 2013: vs Livorno (Liga Italia)
  • 20 Oktober 2013: vs Parma (Liga Italia)
  • 20 Oktober 2013: vs Parma (Liga Italia)
  • 8 Desember 2013: vs Atalanta (Liga Italia)

Bersama Napoli

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Firzie A. Idris
Sumber : transfermarkt.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Final China Open 2024 - Derbi Ganda Putri China Penuh Plot Twist, Rival Seangkatan Ana/Tiwi Juara

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
5
12
2
Man City
4
12
3
Aston Villa
5
12
4
Chelsea
5
10
5
Arsenal
4
10
6
Newcastle
5
10
7
Brighton
4
8
8
Fulham
5
8
9
Nottm Forest
4
8
10
Tottenham
5
7
Klub
D
P
1
Borneo
5
13
2
Persebaya
5
13
3
Bali United
6
11
4
PSM
6
11
5
Persib
5
9
6
Persija Jakarta
5
8
7
Persik
5
8
8
Dewa United
6
7
9
Persita
5
7
10
Barito Putera
5
7
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Real Madrid
6
14
3
Atlético Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Alavés
6
10
6
Athletic Club
6
10
7
Osasuna
6
10
8
Celta Vigo
5
9
9
Real Betis
5
8
10
Mallorca
6
8
Klub
D
P
1
Torino
5
11
2
Udinese
4
10
3
Napoli
5
10
4
Juventus
5
9
5
Empoli
5
9
6
Inter
4
8
7
Lazio
4
7
8
Atalanta
4
6
9
Verona
5
6
10
Milan
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X