Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Persaingan Liga Champions Grup C - Chelsea Cari Pendamping

By Beri Bagja - Selasa, 5 Desember 2017 | 09:57 WIB
Para pemain AS Roma merayakan gol yang dicetak Edin Dzeko (ketiga dari kiri) ke gawang SPAL dalam laga Liga Italia 2017-2018 di Stadion Olimpico, Roma, Italia, Jumat (1/12/2017).
FILIPPO MONTEFORTE / AFP
Para pemain AS Roma merayakan gol yang dicetak Edin Dzeko (ketiga dari kiri) ke gawang SPAL dalam laga Liga Italia 2017-2018 di Stadion Olimpico, Roma, Italia, Jumat (1/12/2017).

Fase grup Liga Champions 2017-2018 memainkan pertandingan keenam alias matchday pamungkas pada tengah pekan ini.

Siapa saja yang sudah lolos? Tim mana pula yang menyiapkan diri untuk menyusul ke fase gugur?

Berikut potensi permutasi Grup C Liga Champions yang mentas pada Selasa (5/12/2017) atau Rabu dini hari WIB. 

Partai: AS Roma (8 poin) vs Qarabag, Chelsea (10) vs Atletico Madrid (6)

Chelsea sudah memastikan diri lolos dan mencari pendamping. Peringkat pertama bisa diraih dengan kemenangan atas Atletico, atau dengan syarat Roma gagal menekuk Qarabag.

Roma bakal lolos dengan kemenangan atau berharap Atletico gagal menekuk Chelsea.

Bahkan, Roma bisa menjadi pemuncak klasemen jika menang, sedangkan Chelsea gagal mengalahkan Atletico. 

(Baca Juga: 4 Bintang Asuhan Jose Mourinho di Benfica, Nomor 3 Nasibnya Tragis!)

Atletico Madrid butuh kemenangan dan berharap Roma gagal menekuk Qarabag.

Kalau sama-sama finis dengan 9 poin, Atletico yang lolos karena unggul head-to-head atas Roma (0-0, 2-0).

Adapun Qarabag sudah pasti juru kunci.

Dilansir BolaSport.com dari UEFA, berikut ini kriteria penentuan kelolosan peserta grup Liga Champions.

Jika kedua tim punya poin sama, peringkat akan ditentukan oleh:

  1. Hasil head-to-head atau rekor pertemuan di antara tim yang memiliki poin sama
  2. Selisih gol dalam laga head-to-head
  3. Jumlah gol memasukkan dalam laga head-to-head
  4. Gol tandang yang dicetak dalam laga head-to-head
  5. Selisih gol total (di antara semua partai di grup)
  6. Jumlah gol memasukkan total
  7. Gol tandang total
  8. Jumlah kemenangan total
  9. Kemenangan tandang total
  10. Poin kedisiplinan (kartu merah= 3 poin, kuning = 1, dua kartu kuning dalam satu partai = 3)
  11. Koefisien klub di daftar UEFA

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Beri Bagja
Sumber : Uefa.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Liga Inggris - Kompatriot Lionel Messi Gemilang, Chelsea Menang dan Pepet Man City

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X