Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Di Tengah Rumor Hengkangnya Neymar, PSG Tak Gentar Hadapi Real Madrid

By Aditya Fahmi Nurwahid - Sabtu, 13 Januari 2018 | 10:29 WIB
Neymar diperkenalkan sebagai pemain baru Paris Saint-Germain (PSG), Jumat (4/8/2017).
LIONEL BONAVENTURE/AFP
Neymar diperkenalkan sebagai pemain baru Paris Saint-Germain (PSG), Jumat (4/8/2017).

Belum genap satu musim bergabung ke klub baru, Neymar telah diisukan akan hengkang dari Paris Saint-Germain.

Neymar bergabung ke Paris Saint-Germain dari klub lamanya, Barcelona, pada awal musim 2017-2018.

PSG harus rogoh kocek sangat dalam untuk tebus sang megabintang, dengan harga 222 juta euro atau lebih dari 3,5 triliun rupiah.

Namun, baru delapan bulan berjalan, Neymar sudah diisukan akan hengkang.

(Baca Juga: Manchester United Ingin Bawa Kembali Chicharito dan Tikung Manchester City, Gempar!)

Real Madrid menjadi klub yang paling sering dikaitan dengan pemain berkebangsaan Brasil ini.

Namun, timnya saat ini, Paris Saint-Germain, mengaku tidak terpengaruh dengan segala isu mengenai kepindahan Neymar.


Striker Paris Saint-Germain, Neymar, merayakan gol yang dia cetak ke gawang Troyes dalam laga Liga Prancis di Stadion Parc des Princes, Paris, pada 29 November 2017.(CHRISTOPHE SIMON/AFP)

Pelatih PSG, Unai Emery, mengatakan bahwa tim asuhannya memiliki mental yang kuat di setiap pertandingan, terlebih saat menghadapi Real Madrid di Liga Champions.

(Baca Juga: Franck Ribery Kode Keras Ingin Pensiun di Bayern Muenchen)

"Grup ini kuat dengan mentalitas yang hebat, mereka kuat saat menghadapi kedua pertandingan di Coupe de France dan Coupe de la Ligue," ujar Emery dikutip BolaSport.com dari laman Four Four Two.

"Mereka tetap seperti ini dalam persiapan mereka menghadapi pertandingan melawan Real Madrid," ujar sang pelatih.

Bahkan, Unai Emery pun secara blak-blakan mengetahui rumor tersebut dan ia merasa tim tak terpengaruh atas rumor tersebut.


Striker Paris Saint-Germain, Neymar (kiri), berbicara dengan pelatih Unai Emery dalam sesi latihan di Saint-Germain-en-Laye, Prancis, pada 25 Oktober 2017.(BERTRAND GUAY/AFP)

(Baca Juga: Pelatih Chelsea Mengaku Tertarik pada Jamie Vardy, Akankah Direkrut?)

"Jika Anda membaca koran olahraga hari ini di Spanyol, sampulnya adalah Neymar akan pergi ke Real Madrid. Hal-hal ini tidak mengguncang kita," ucap Unai Emery.

Neymar memang kini sedang gencar-gencarnya diisukan untuk kembali ke Liga Spanyol bersama Real Madrid.

Belum lagi, sang pemain dikabarkan sangat diminati presiden klub, Florentino Perez, dan siap ditebus bahkan dengan angka yang lebih mahal dibanding saat ia pindah ke PSG.

Di sisi lain, Real Madrid akan menjamu PSG pada babak 16 besar Liga Champions pada 15 Februari 2018.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Aditya Fahmi Nurwahid
Sumber : FourFourTwo.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil ASEAN Cup Women 2024 - Ganyang Malaysia, Timnas Indonesia ke Semifinal

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136