Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

3 Alasan Paris Saint-Germain Berpeluang Besar Kalahkan Real Madrid di Santiago Bernabeu

By Aditya Fahmi Nurwahid - Rabu, 14 Februari 2018 | 14:54 WIB
Ilustrasi Real Madrid vs PSG
TRIBUNNEWS
Ilustrasi Real Madrid vs PSG

Suasana hari kasih sayang atau valentine day pada tahun 2018 akan dihiasi partai besar Liga Champions antara Real Madrid kontra Paris Saint-Germain.

Laga dua raksasa Eropa itu akan berlangsung pada hari Kamis (15/2/2018) pukul 02.45 WIB.

Leg pertama babak 16 besar Liga Champions antara Real Madrid dan Paris Saint-Germain berlangsung di Stadion Santiago Bernabeu.

Meski harus lakoni laga tandang, PSG masih berpeluang besar untuk curi kemenangan dari Real Madrid.

Dilansir BolaSport.com dari berbagai sumber, ini 3 alasan mengapa Paris Saint-Germain masih berpeluang besar menang atas Real Madrid:


Kiper Real Madrid, Keylor Navas, menahan tembakan penalti pemain Celta Vigo dalam laga Liga Spanyol di Stadion Balaidos, 7 Januari 2018(MIGUEL RIOPA / AFP)

Real Madrid kurang kokoh saat bermain di kandang sendiri.

Jika menilik lebih dalam, permainan Real Madrid dihadapan publik sendiri ternyata tercatat kurang baik.

Meski dikerubungi suporter, nyatanya sisi pertahanan Real Madrid telihat cukup buruk ketika bermain laga kandang.

(Baca Juga: Terlibat Skandal Video Porno, Lee Chong Wei: Itu Bukan Saya!)

Pada ajang Liga Champions, Real Madrid harus kebobolan di dua dari tiga laga kandang.

Pertama, saat ditahan imbang Tottenham Hotspur dengan skor 1-1, berlanjut kala hanya menang tipis menjamu Borussia Dortmund dengan skor 3-2.

Selain itu, sepuluh laga terakhir Sergio Ramos dkk di ajang domestik juga berjalan tak sesuai harapan.

Gawang Real Madrid harus dibobol 15 gol dari sepuluh laga, dengan catatan lima kali menang, dua kali seri, dan tiga kali kalah.


Selebrasi para pemain Paris Saint-Germain saat merayakan gol Neymar Junior (kedua dari kiri) ke gawang Lille dalam pertandingan Liga Prancis 2017-2018 di Stadion Pierre-Mauroy, Villeneuve-d'Ascq, Prancis, pada Sabtu (3/2/2018).(PHILIPPE HUGUEN / AFP)

Selain jadi tim paling produkstif, gol tandang PSG cukup baik.

Paris Saint-Germain merupakan tim paling produktif di Liga Champions dengan total mencetak 25 gol dalam enam pertandingan penyisihan grup.

Ternyata, 10 dari 25 gol yang dicetak oleh Neymar dkk berlangsung saat lakoni laga tandang.

(Baca Juga: Bek Real Madrid: Tak Perlu Mantra Khusus untuk Hentikan Neymar!)

Belum lagi di kancah domestik, PSG berhasil cetak 29 gol tandang dari 10 laga terakhir.

Catatan tersebut tak kalah jauh dengan 31 gol yang dicetak oleh anak asuh Unai Emery dengan jumlah gol kandang yang sama di kompetisi domestik.

Jangan lupakan sejarah PSG, wahai Real Madrid!

Real Madrid dan Paris Saint-Germain memiliki catatan yang seimbang jelang pertemuan ketujuh mereka sepanjang sejarah.

Baik kubu Los Blancos dan Les Parisien sama-sama mengkoleksi dua kemenangan dan dua hasil seri dalam enam kali bertanding.

Namun, PSG berhasil mendepak Real Madrid dalam dua kompetisi Eropa pada empat pertandingan awal.

Real Madrid harus tersingkir setelah kalah dari PSG pada Liga Europa musim 1992-1993 dan ajang Piala Winners satu musim setelahnya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Aditya Fahmi Nurwahid
Sumber : whoscored.com, soccerway.com, worldfootball.net
REKOMENDASI HARI INI

Liga Voli Korea - Idolanya Dapat Suara Terbanyak dalam Voting All Star, Megawati Tetap Masuk meski Kalah dalam Peringkat

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X