Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Mengejutkan, Dani Alves Mulai Benci Sepak Bola

By Lariza Oky Adisty - Rabu, 14 Maret 2018 | 05:19 WIB
Ekspresi bek kanan Paris Saint-Germain, Dani Alves (kiri), seusai timnya dikalahkan Real Madrid dalam laga leg kedua babak 16 besar Liga Champions di Stadion Parc des Princes, Paris, Prancis, pada 6 Maret 2018.
FRANCK FIFE/AFP
Ekspresi bek kanan Paris Saint-Germain, Dani Alves (kiri), seusai timnya dikalahkan Real Madrid dalam laga leg kedua babak 16 besar Liga Champions di Stadion Parc des Princes, Paris, Prancis, pada 6 Maret 2018.

Bek Paris Saint-Germain, Dani Alves, membuat pengakuan mengejutkan soal kariernya sebagai pemain sepak bola.  

Pemain belakang asal Brasil itu mengaku semakin tidak menyukai olahraga sepak bola.

Seperti dilansir BolaSport.com dari situs Sport, Dani Alves mengklaim bahwa dia sudah tidak merasakan sepak bola sebagai olahraga yang menarik.

(Baca juga: Bikin Bangga, Inilah Barisan Pemain Indonesia Aktif yang Menembus Liga Eropa)

"Sepak bola sudah kehilangan daya pikat yang dulu membuat saya ingin menjadi atlet," kata Alves dalam wawancaranya tersebut.

Menurut pemain berusia 34 tahun itu, sepak bola sekarang lebih seperti bisnis.

Hal itu yang membuatnya mulai membenci olahraga tersebut.

Alves sendiri sudah berkarier sejak 2001 dan memperkuat klub-klub top Eropa seperti FC Barcelona, Juventus, hingga Paris Saint-Germain.

Dia pun memenangi sejumlah trofi, termasuk tiga gelar Liga Champions.

(Baca juga: Kalah dari Manchester United, Pertanda Liverpool Bakal Juara Liga Champions?)


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Sport-english.com
REKOMENDASI HARI INI

Gagal Juara Kumamoto Masters Japan 2024, Tunggal Putra Malaysia Ternyata Habis Bensin Gara-gara Jonatan Christie

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X