Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Eks Bintang Real Madrid Ini Harapkan FC Barcelona Tersingkir di Liga Champions

By Lariza Oky Adisty - Sabtu, 31 Maret 2018 | 11:53 WIB
Pemain FC Barcelona, Lionel Messi (kiri) dan Paulinho, meninggalkan lapangan seusai laga Grup D Liga Champions kontra Juventus di Stadion Allianz, Turin, Italia, pada 22 November 2017.
MARCO BERTORELLO/AFP
Pemain FC Barcelona, Lionel Messi (kiri) dan Paulinho, meninggalkan lapangan seusai laga Grup D Liga Champions kontra Juventus di Stadion Allianz, Turin, Italia, pada 22 November 2017.

Mantan penyerang Real Madrid, Predrag Mijatovic, memprediksi FC Barcelona tidak akan bisa lolos ke final, apalagi menjuarai Liga Champions musim 2017-2018.

Predrag Mijatovic bukan nama sembarangan dalam sejarah Real Madrid.

Golnya ke gawang Juventus pada final Liga Champions 1997-1998 membawa Real Madrid meraih gelar Liga Champions ketujuh mereka.

(Baca Juga: Daftar Juara Tercepat Liga Inggris, Dominasi Manchester United)

Dalam wawancara yang dikutip BolaSport.com dari Marca, Mijatovic optimistis Real Madrid akan kembali lolos ke babak final Liga Champions, tetapi tidak demikian dengan saingan berat mereka di Liga Spanyol, FC Barcelona.


Predrag Mijatovic mengecoh kiper Juventus lalu mencetak gol dalam pertandingan final Liga Champions, 20 Mei 1998.(MARCEL ANTONISSE/AFP)

"Real Madrid jelas harus lolos ke babak final. Saya takkan mau berhadapan dengan Barcelona di semifinal atau final dan akan sangat baik kalau mereka tersingkir. Jadi, semoga finalnya antara Real Madrid dan tim selain Barcelona," ucapnya.

Kalau omongan Mijatovic benar, Real Madrid akan lolos ke babak final Liga Champions tiga kali berturut-turut.

Mereka bermain pada final musim 2015-2016 dan 2016-2017 serta memenangi keduanya.

Los Blancos pun menjadi tim pertama yang sukses mempertahankan status juara Liga Champions sejak berubah format.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : marca.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Drawing UEFA Nations League - Italia Ketemu Jerman, Cristiano Ronaldo Diantar Menuju Gelar Penutup di Timnas Portugal

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X