Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jangan Coba-coba Datang ke Stadion Anfield jika Bertemu Liverpool di Kompetisi Eropa!

By Sri Mulyati - Kamis, 5 April 2018 | 15:25 WIB
 Aksi gelandang Liverpool, James Milner (kanan), dalam pertandingan leg 1 babak perempat final Liga Champions 2017-2018 menghadapi Manchester City di Stadion Anfield, Liverpool, Inggris, pada Rabu (4/4/2018).
PAUL ELLIS / AFP
Aksi gelandang Liverpool, James Milner (kanan), dalam pertandingan leg 1 babak perempat final Liga Champions 2017-2018 menghadapi Manchester City di Stadion Anfield, Liverpool, Inggris, pada Rabu (4/4/2018).

Kandang kebanggaan Liverpool, Stadion Anfield, menjadi neraka bagi tamu-tamu yang melawat.

Pemuncak klasemen sementara Liga Inggris, Manchester City, menjadi korban terbaru pada laga perempat final Liga Champions, Rabu (4/4/2018) malam atau Kamis (5/4/2018) dini hari WIB.

Manchester City harus menelan kekalahan 0-3 di kandang kebesaran Liverpool tersebut.


Gelandang Liverpool FC, Alex Oxlade-Chamberlain, merayakan gol yang dicetak ke gawang Manchester City dalam laga leg pertama perempat final Liga Champions di Stadion Anfield, Liverpool, Inggris pada 4 April 2018.(ANTHONY DEVLIN/AFP)

Stadion Anfield memang bak surga bagi Liverpool sekaligus neraka bagi tim lawan.

Dilansir BolaSport.com dari Opta, Liverpool sudah empat tahun tak menelan kekalahan kala berlaga di Stadion Anfield untuk kompetisi Eropa seperti Liga Champions dan Liga Europa.

(Baca Juga: Ulah Kapten Liverpool ke Striker Manchester City Buat Timnas Inggris Khawatir)

Kekalahan terakhir Liverpool derita pada Oktober 2014 kala takluk 0-4 dari Real Madrid di Liga Champions.

Sejak saat itu, Liverpool telah melalui 14 laga di kompetisi Eropa tanpa menelan satu kekalahan.

Mereka meraih sembilan kemenangan dan lima hasil imbang dari 14 pertandingan tersebut.


Editor : Kautsar Restu Yuda
Sumber : twitter.com/Optajoe
REKOMENDASI HARI INI

MotoGP Malaysia 2024 - Dani Pedrosa Ungkap Strategi yang Harus Diikuti oleh Jorge Martin dan Francesco Bagnaia dengan Libatkan Marc Marquez dan Enea Bastianini

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Mallorca
12
19
6
Athletic Club
11
18
7
Real Betis
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X