Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Harapan Tinggi Fan Liverpool Tak Jadi Beban bagi Virgil van Dijk

By Ahmad Tsalis Fahrurrozi - Selasa, 10 April 2018 | 09:33 WIB
Bek Liverpool FC, Virgil van Dijk, menyundul bola dalam laga Liga Inggris kontra Southampton di Stadion St. Mary's, Southampton, pada 11 Februari 2018.
ADRIAN DENNIS/AFP
Bek Liverpool FC, Virgil van Dijk, menyundul bola dalam laga Liga Inggris kontra Southampton di Stadion St. Mary's, Southampton, pada 11 Februari 2018.

Label sebagai bek termahal di dunia memang memang membuat fan Liverpool berharap banyak pada sosok Virgil van Dijk.

Bek termahal di dunia, Virgil van Dijk, ditengarai menjadi sosok yang mampu mengubah permainan Liverpool usai berhasil didatangkan dari Southampton pada bursa transfer Januari lalu.

Kepercayaan diri yang dimiliki Virgil van Dijk diklaim mampu memberikan ketenangan di lini pertahanan Liverpool.

Liverpool kini dikabarkan tak terlalu khawatir saat lawan melakukan tendakan penjuru, karena sosok bek 193 cm dalam wujud van Dijk akan ada untuk menghalau bola.

Akan tetapi seluruh kebanggaan Liverpool pada pemainnya tersebut tak cukup, kini The Reds harus menyegel tiket semifinal Liga Champions.

(Baca Juga: Ernesto Valverde Ingin Barcelona Lupakan Laga Leg Pertama Saat Jumpa AS Roma)

Van Dijk pun harus mampu menjadi penghalang peluang-peluang yang akan diciptakan Manchester City dalam laga leg kedua perempat final Liga Champions dini hari WIB nanti, Rabu (11/04/2018).


Bek Liverpool FC, Virgil van Dijk, berbicara dalam konferensi pers di City Football Acedemy, Manchester, Inggris pada 9 April 2018.(PAUL ELLIS/AFP)

Menanggapi hal itu mantan pemain Groningen, Glasgow Celtic dan Southampton ini memberikan jawaban.

"Saya rasa banyak orang berharap lebih terhadap saya, tetapi saya tak menganggapnya sebagai sebuah tekanan," kata van Dijk dikutip BolaSport.com dari laman The Independent.


Editor : Aditya Fahmi Nurwahid
Sumber : Independent.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

Belajar dari Kesalahan Ten Hag di Man United, Ruben Amorim Ogah Tenggelam dalam Kesuksesan Masa Lalu

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X