Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ditumbangkan Liverpool, Pemain Manchester City Ini Beri Usul ke UEFA

By Tomy Kartika Putra - Rabu, 11 April 2018 | 17:07 WIB
Gelandang Manchester City, Bernardo Silva (kiri), merayakan golnya bersama Sergio Aguero dalam laga Liga Inggris kontra Chelsea di Stadion Etihad, Manchester, pada 4 Maret 2018.
ANTHONY DEVLIN/AFP
Gelandang Manchester City, Bernardo Silva (kiri), merayakan golnya bersama Sergio Aguero dalam laga Liga Inggris kontra Chelsea di Stadion Etihad, Manchester, pada 4 Maret 2018.

Manchester City harus merelakan Liverpool melaju ke semifinal setelah The Citizens kalah dengan agregat 1-5. Hal itu mendorong pemain sayap Man City, Bernardo Silva, meminta UEFA untuk menggunakan Video Assistant Referee (VAR) di Liga Champions musim depan.  

Bernardo Silva meminta UEFA untuk menerapkan teknologi Video Assistant Referee atau kerap disebut VAR di Liga Champions musim depan.

Manchester City harus tersingkir dari Liga Champions setelah menderita kekalahan 1-2 atas Liverpool pada leg kedua di Stadion Etihad.

(Baca juga: Mendadak Viral! Begini Reaksi Komentator Italia setelah AS Roma Singkirkan Barcelona)

Hasil diatas membuat agregat menjadi 5-1 untuk kemenangan Liverpool.

Di mana pada leg pertama, pasukan Pep Guardiola juga mengalamai kekalahan dengan skor 0-3.

Manchester City sempat protes kepada wasit terkait dianulirnya gol Leroy Sane yang bisa menipiskan agregat menjadi 2-3.

Sebelumnya, Gabriel Jesus sempat mencetak gol cepat pada menit-menit awal pertandingan yang membuat agregat menjadi 1-3.

Wasit Antonio Mateu Lahoz menganggap gol yang dicetak oleh Sane tersebut tidak sah karena sang pemain lebih dulu terjebak offside.

Seiring dengan keputusasaan Man City, kubu Liverpool justru berhasil memperlebar jarak berkat dua gol dari Mohamed Salah dan Roberto Firmino.


Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : instagram.com/bernardocarvalhosilva/
REKOMENDASI HARI INI

AC Milan Jangan Ngimpi soal Scudetto, I Rossoneri Banyak Banget Kurangnya!

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X