Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Terungkap, Misteri Kaos Kaki Bolong Bek Rp 879 Miliar Milik Man City

By Ade Jayadireja - Rabu, 11 April 2018 | 22:35 WIB
  Gelandang Liverpool FC, Sadio Mane (kanan), berduel dengan bek Manchester City, Kyle Walker (kiri), dalam laga Liga Inggris di Stadion Anfield, Liverpool, pada 14 Januari 2018.
OLI SCARFF/AFP
Gelandang Liverpool FC, Sadio Mane (kanan), berduel dengan bek Manchester City, Kyle Walker (kiri), dalam laga Liga Inggris di Stadion Anfield, Liverpool, pada 14 Januari 2018.

Ada sesuatu yang tak lazim dari penampilan bek kanan Manchester City, Kyle Walker, saat menghadapi Liverpool FC pada leg kedua perempat final Liga Champions 2017-2018.

Kyle Walker turun sebagai starter dalam partai di Etihad Stadium yang berkahir kekalahan 1-2 untuk City, Selasa (10/4/2018).

Kendati tak mampu membawa The Citizens lolos ke semifinal, setidaknya sang pemain berhasil mencuri perhatian karena memakai kaos kaki bolong.

(Baca juga: Teman Dekat Cristiano Ronaldo Terancam Dibuang Gara-gara Jadi Pemberontak)

Ada sekitar enam lubang di kaos kaki kanan dan kiri palang pintu berharga 45 juta pounds (Rp 879,6 miliar) itu.

Kyle Walker melakukannya bukan karena unsur takhayul, melainkan demi kenyamanan.

Dikutip BolaSport.com dari Mirror, hal tersebut dilakukan untuk meredakan ketegangan dan mencegah rasa sakit pada otot betis.

Seperti diketahui, kaos kaki sepak bola cukup ketat dan otot betis pemain cenderung besar. Kombinasi dua hal ini bisa membawa risiko cedera.

(Baca juga: Gocekan Pemain Wanita Ini Tak Kalah Dahsyat dari Cristiano Ronaldo)

Jadi, membuat lubang adalah solusi umum yang banyak dipilih oleh pemain.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : mirror.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

RESMI - Daftar 33 Pemain Timnas Indonesia yang Dipanggil untuk Persiapan ASEAN Cup 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X