Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Barcelona dan Lazio, Korban Comeback Istimewa di Kandang Lawan

By Ade Jayadireja - Jumat, 13 April 2018 | 05:44 WIB
Pemain Lazio, Senad Lulic, tertunduk lesu seusai kalah dari RB Salzburg dalam laga di Red Bull Arena, Kamis (12/4/2018)
KRUGFOTO / APA / AFP
Pemain Lazio, Senad Lulic, tertunduk lesu seusai kalah dari RB Salzburg dalam laga di Red Bull Arena, Kamis (12/4/2018)

Ada fenomena menarik dari perempat final kompetisi antarklub Eropa musim 2017-2018. Dua tim raksasa tersisih di kandang lawan meski mengantongi keunggulan gol besar.

Korban pertama adalah FC Barcelona di pentas Liga Champions.

Pada Selasa (10/4/2018), Blaugrana melakoni leg kedua perempat final di markas AS Roma dengan bermodalkan kemenangan 4-1 dalam duel pertama.

(Baca juga: Hanya Dua Pemain yang Mungkin Kejar Cristiano Ronaldo di Puncak Daftar Top Scorer Liga Champions 2017-2018)

Keunggulan tiga gol ternyata tidak menjadi jaminan.

Digadang-gadang bakal lolos mudah, nyatanya Blaugrana kandas 0-3 di Stadion Olimpico.


Bintang FC Barcelona, Lionel Messi, berjalan gontai setelah timnya dikalahkan AS Roma dalam partai Liga Champions di Stadio Olimpico, Roma, 10 April 2018.(LLUIS GENE / AFP)

Agregat memang imbang 4-4, tetapi Lionel Messi cs tersingkir karena kalah agresivitas gol tandang.

(Baca juga: Penuh Drama, Real Madrid Kalah dan Lolos ke Semifinal)

Dua hari berselang, nasib serupa menimpa Lazio kala menyambangi rumah Red Bull Salzburg dalam pertandingan leg kedua babak delapan besar Liga Europa.

Sang wakil Italia dipaksa mengakui keunggulan tim tuan rumah dengan skor mencolok 1-4.

Padahal, Lazio menang 4-2 pada laga pertama.

Jadi, tak salah rasanya jika menyebut Lazio dan Barcelona sebagai korban comeback istimewa tim lawan.

Menyedihkan.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Beri Bagja
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Asnawi Mangkualam Kirim Sindiran, Media Vietnam Langsung Panas

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136