Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Cristiano Ronaldo : Trio Firmansah adalah Trio BBC di Masa Lalu

By Putra Rusdi Kurniawan - Rabu, 23 Mei 2018 | 14:45 WIB
         Cristiano Ronaldo merayakan kelolosan Real Madrid ke semifinal Liga Champions setelah menghadapi Juventus pada duel di Santiago Bernabeu, Madrid, 11 April 2018.
PIERRE-PHILIPPE MARCOU / AFP
Cristiano Ronaldo merayakan kelolosan Real Madrid ke semifinal Liga Champions setelah menghadapi Juventus pada duel di Santiago Bernabeu, Madrid, 11 April 2018.

Bintang Real Madrid, Cristiano Ronaldo mengungkapkan bahwa lini serang Liverpool mengungatkannya dengan Real Madrid beberapa musim yang lalu.

Real Madrid akan menghadapi Liverpool pada Laga Final Liga Champions musim 2017-2018 di Stadion NSC Olimpiyskiy, Kiev, Sabtu (26/5/2018).

Jelang laga final, bintang Real Madrid, Cristiano Ronaldo mengungkapkan sangat mewaspadai lini depan Liverpool.

The Reds sendiri tercatat sebagai tim paling produktif di Liga Champions musim ini dengan torehan 42 gol sepanjang turnamen.

(Baca Juga: Jadwal Final Liga Champions 2018 - Real Madrid Vs Liverpool FC)

Trio Firmansah yaitu Robeto Firmino, Sadio Mane serta Mohamed Salah jadi motort serangan utama The Reds.

Cristiano Ronaldo mengagumi lini depan Liverpool dengan mengatakan bahwa lini depan The Reds ini sangat mirip dengan apa yang dimiliki Real Madrid beberapa musim yang lalu.

Dalam beberapa musim yang lalu Real Madrid juga dikenal memiliki trio yang cukup mematikan dalam trio BBC yaitu Gareth Bale, Karim Benzema dan Cristiano Ronaldo.

(Baca juga: Emre Can Tekel Kasar Bek Liverpool Saat Sesi Latihan Jelang Final, Pertanda Sudah Tak Betah?)

Meskipun pada musim ini trio BBC sudah cukup jarang bermain bersama karena pelatih Real Madrid, Zinedine Zidane kerap memainkan fomasi dua penyerang.

"Liverpool mengingatkan saya pada tim Real Madrid beberapa tahun lalu dengan tiga pemain depan mereka yang sangat cepat," ujar Cristiano Ronaldo dikutip BolaSport.com dari Marca.

"Final selalu spesial, tidak masalah tim mana yang Anda hadapi," ucap Ronaldo menambahkan.

Ronaldo pun memuji Liverpool sebagai lawan yang tak mudah dihadapi oleh Real Madrid di final.

(Baca Juga: Cristiano Ronaldo: Saya Berharap Melawan Manchester United di Final Liga Champions)

"Saya tidak berpikir itu akan mudah untuk dilalui, mereka punya kualitas untuk melakukan itu," ucap CR7.

"Saya pikir Real Madrid adalah tim yang lebih baik, tetapi kami harus menunjukkan ini dalam pertandingan."

Cristiano Ronaldo sendiri berpeluang untuk mencatatkan gelar keempatnya secara beruntun sebagai top scorer Liga Champions.

Musim ini, pemain asal Portugal tersebut telah mencetak 15 gol di Liga Champions serta mimimpin puncak daftar top scorer Liga Champions unggul lima gol dari Roberto Firmino dan Mohamed Salah.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Aditya Fahmi Nurwahid
Sumber : marca.com
REKOMENDASI HARI INI

Ketua SAFF Gerah Usai Arab Saudi Kalah dari Timnas Indonesia, Harus Ngegas Demi Lolos ke Piala Dunia 2026

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136