Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

5 Alasan Mengapa Real Madrid Layak Takut kepada Liverpool

By Taufan Bara Mukti - Sabtu, 26 Mei 2018 | 17:08 WIB
 Pemain Liverpool FC, Mohamed Salah, merayakan golnya ke gawang Brighton & Hove Albion dalam laga Liga Inggris di Stadion Anfield, Liverpool pada 13 Mei 2018.
PAUL ELLIS/AFP
Pemain Liverpool FC, Mohamed Salah, merayakan golnya ke gawang Brighton & Hove Albion dalam laga Liga Inggris di Stadion Anfield, Liverpool pada 13 Mei 2018.

4. Faktor Roberto Firmino


Penyerang Liverpool, Roberto Firmino, melakukan selebrasi setelah mencetak gol ke gawang West Ham United pada laga lanjutan Liga Inggris di Stadion Anfield, Sabtu (24/2/2018) malam WIB. ( OLI SCARFF / AFP )

Roberto Firmino tampil istimewa musim ini bersama Liverpool.

Dia telah mencetak 27 gol dan 17 assist di semua kompetisi. 11 gol di antaranya diciptakan Firmino di Liga Champions musim ini.

Jika Mohamed Salah bertugas mengeksploitasi Marcelo di posisi sayap, Firmino lebih bertugas mencecar Raphael Varane di pos bek tengah.

Maklum, Varane disebut sebagai bek yang kurang konsisten dan tak memiliki kecepatan.

Dengan kebiasaan Firmino yang turun ke lini tengah menciptakan ruang terbuka di posisi penyerang.

Real Madrid harus memutuskan siapa yang bertugas mengikuti Firmino dan semakin membuka pertahanan, atau menunggu di garis pertahanan.

5. Kesempatan emas bagi Liverpool


Pelatih Liverpool FC, Juergen Klopp, bertepuk tangan untuk suporter seusai laga leg kedua semifinal Liga Champions kontra AS Roma di Stadion Olimpico, Roma, Italia pada 2 Mei 2018. ( PAUL ELLIS/AFP )

Seluruh pemain Liverpool agaknya sadar bahwa partai final ini sulit untuk mereka ulangi musim depan.

Karena itu, sebelum semuanya terlambat, Liverpool bisa memanfaatkan momentum ini untuk meraih gelar juara.

"Kami memiliki kesempatan terbesar dalam hidup kami. Untuk beberapa bahkan ini bisa jadi yang terakhir," ucap Dejan Lovren, bek Liverpool.

Liverpool memiliki modal bagus dari segi kekompakan tim.

Meski Mo Salah menjadi pemain yang mencetak paling banyak gol untuk Liverpool, namun pemain lain tak menunjukkan rasa iri atau cemburu.

Tampilnya Liverpool di final Liga Champions musim ini sudah diprediksi Juergen Klopp sejak mengalami kegagalan di final Liga Europa dua tahun lalu.

"Ini hanya permulaan bagi kami. Kami akan memainkan partai final yang lebih banyak ke depannya," tutur Klopp.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : FourFourTwo.com
REKOMENDASI HARI INI

Tunggal Putra Segel Tempat Terakhir, Indonesia Lolos ke Semua Sektor BWF World Tour Finals 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X