Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Trofi Liga Champions Cristiano Ronaldo Sama Banyak dengan Liverpool

By Lariza Oky Adisty - Minggu, 27 Mei 2018 | 05:33 WIB
Bintang Real Madrid, Cristiano Ronaldo, saat merayakan kesuksesan tim menjuarai Liga Champions seusai menekuk Liverpool FC 3-1 dalam final di Stadion NSC Olimpiyskiy, Kiev, Ukraina, pada Sabtu (26/5/2018).
PAUL ELLIS / AFP
Bintang Real Madrid, Cristiano Ronaldo, saat merayakan kesuksesan tim menjuarai Liga Champions seusai menekuk Liverpool FC 3-1 dalam final di Stadion NSC Olimpiyskiy, Kiev, Ukraina, pada Sabtu (26/5/2018).

Cristiano Ronaldo menjadi salah satu pemain Real Madrid paling bahagia usai kemenangan 3-1 atas Liverpool pada pertandingan final Liga Champions di NSC Olimpiyskiy, Kiev, Sabtu (26/5/2018) waktu setempat atau Minggu dini hari WIB.

Real Madrid menang berkat gol-gol Karim Benzema pada menit ke-51 dan dwigol Gareth Bale (64', 83').

Sementara itu, Liverpool hanya membalas via gol Sadio Mane (55').


Striker Liverpool, Mohamed Salah (merah), mengontrol bola di tengah pengawasan dua pemain Real Madrid, Sergio Ramos (atas) dan Cristiano Ronaldo dalam partai final Liga Champions di Stadion Olimpiyskiy Kiev, 26 Mei 2018. ( SERGEI SUPINSKY / AFP )

Cristiano Ronaldo memang tidak mencetak gol pada laga tersebut.

Namun, dia tetap mencatat pencapaian istimewa.

Ronaldo kini mengoleksi 5 gelar Liga Champions sepanjang kariernya.

Satu trofi dia raih saat masih memperkuat Manchester United pada 2008.

(Baca Juga: Jadwal Lengkap Piala Dunia 2018, Awal dan Akhir di Moskwa)

Empat sisanya dia dapatkan saat sudah berseragam Real Madrid, masing-masing pada 2014, 2016, 2017, dan yang terbaru pada 2018.

Perolehan trofi Ronaldo itu pun menyamai raihan gelar Liga Champions tiga klub besar Eropa.

FC Barcelona, FC Bayern Muenchen, dan Liverpool juga mengoleksi 5 gelar juara Piala/Liga Champions.

Bagi Real Madrid, gelar Liga Champions musim 2017-2018 adalah trofi yang ke-13 dan tetap menjadikan mereka tak tergoyahkan sebagai pengoleksi gelar terbanyak di Eropa.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Beri Bagja
Sumber : Twitter.com/squawka
REKOMENDASI HARI INI

Asisten Shin Tae-yong Pantau Laga Persebaya Vs Persija, Punya Misi Pantau Pemain Pilihan Timnas Indonesia di ASEAN Cup 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X