Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Mo Salah Cedera dan Liverpool Kalah, Begini Analisis Ketua Bigreds Solo

By Christina Kasih Nugrahaeni - Minggu, 27 Mei 2018 | 09:31 WIB
Striker Liverpool, Mohamed Salah, mendapatkan perawatan akibat cedera dalam laga final Liga Champions kontra Real Madrid di Stadion NSC Olimpiyskiy, Kiev, Ukraina pada 26 Mei 2018.
FRANCK FIFE / AFP
Striker Liverpool, Mohamed Salah, mendapatkan perawatan akibat cedera dalam laga final Liga Champions kontra Real Madrid di Stadion NSC Olimpiyskiy, Kiev, Ukraina pada 26 Mei 2018.

Salah satu suporter Liverpool asal Solo, Akbar Primasto Yunanda, menuturkan salah satu faktor dominan yang mempengaruhi performa tim asuhan Juergen Klopp itu pada perhelatan Liga Champions.

 

Liverpool berhadapan dengan Real Madrid pada babak Liga Champions do NSC Olimpiykiys Stadium, Minggu (27/5/2018) pukul 01.45 WIB.

Dewi fortuna belum memihak Liverpool. Sejarah buruk 11 tahun silam kembali ditorehkan oleh klub berjulukkan The Reds itu.

Jika 11 tahun lalu Liverpool kalah dari AC Milan, pada 2018, klub asal Inggris itu terpaksa tunduk 1-3 dari Real Madrid.

Yunan menilai, keluarnya Mohammed Salah pada menit ke-30 setelah mendapatkan cedera akibat insiden dengan Sergio Ramos, turut mempengaruhi konsentrasi pemain.

(Baca Juga: Hasil Final UCL 2018 - 2 Blunder Konyol Kiper Liverpool Bawa Real Madrid Raih Gelar Ke-13!)

Mohamed Salah memang didaulat menjadi pilar penting untuk pemain Liverpool, baik di ajang domestik maupun kompetisi Eropa.

"Keluarnya Salah lumayan cukup mempengaruhi performa pemain lain ya. Karena musim ini, Salah cukup menjadi andalan bagi Liverpool. Dengan 41 gol Salah di semua kompetisi, sudah bisa menjelaskan bagaimana ia dibutuhkan di Liverpool," kata Yunan kepada BolaSport.com, Minggu (27/5/2018).

Yunan yang menjabat sebagai ketua Bigreds Solo itu juga berharap Liverpool bisa lebih kuat dari sebelumnya pada musim 2018-2019.

"Saya berharap, Liverpool bisa kembali lebih kuat di musim depan," ucap Yunan menambahkan.

(Baca Juga: Catatan Lengkap Gelar Real Madrid Musim 2017-2018, Bukan Hanya Liga Champions Lho!)

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Aditya Fahmi Nurwahid
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

PSSI Pastikan Maarten Paes Absen Bela Timnas Indonesia di ASEAN Cup 2024, Rafael Struick Absen di Fase Grup

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X