Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Liverpool Tidak Punya Rencana Khusus untuk Hentikan Neymar

By Lariza Oky Adisty - Rabu, 19 September 2018 | 05:55 WIB
Penyerang Paris Saint-Germain, Neymar (tengah), melepaskan tendangan dalam laga Grup C Liga Champions kontra Liverpool FC di Stadion Anfield, Liverpool, Inggris pada 18 September 2018.
PAUL ELLIS/AFP
Penyerang Paris Saint-Germain, Neymar (tengah), melepaskan tendangan dalam laga Grup C Liga Champions kontra Liverpool FC di Stadion Anfield, Liverpool, Inggris pada 18 September 2018.

Bek Liverpool, Virgil van Dijk, mengatakan timnya tidak punya strategi khusus untuk membendung megabintang Paris Saint-Germain, Neymar, saat kedua tim bertemu pada pertandingan Liga Champions, Rabu (19/9/2018) dini hari WIB. 

Liverpool menang 3-2 pada matchday pertama Liga Champions musim 2018-2019 Grup C di Anfield tersebut.

(Baca juga: Gocekan Level Dewa Paulo Dybala, Cristiano Ronaldo Belum Tentu Bisa)

The Reds meraih tiga poin perdana mereka gol-gol Daniel Sturridge (30'), James Milner (36'-pen), dan Roberto Firmino (90+2').

Adapun PSG hanya sanggup membalas lewat gol Thomas Meunier (40') dan Kylian Mbappe (83').

Sementara itu, bintang PSG asal Brasil, Neymar, gagal mencetak gol.


Penyerang Liverpool FC, Mohamed Salah (kiri), berduel dengan penyerang Paris Saint-Germain, Neymar, dalam laga Grup C Liga Champions di Stadion Anfield, Liverpool, Inggris pada 18 September 2018.(PAUL ELLIS/AFP)

Bek Liverpool, Virgil van Dijk, mengklaim timnya tidak punya rencana spesifik untuk mematikan Neymar.

Sebab, mereka menerapkan strategi lain.

"Kami tidak punya rencana menghentikan Neymar. Taktik kami adalah mengendalikan seluruh tim PSG. Mereka punya banyak pemain hebat dan Liverpool menerapkan rencana dengan baik," kata Van Dijk, seperti dikutip BolaSport.com dari UEFA.

Meski gembira dengan tiga poin timnya, Van Dijk meminta timnya tidak buru-buru terlalu senang.

"Betul, Liverpool memulai Liga Champions dengan baik, namun kami belum memenangi gelar. Kami semua harus menunjukkan penampilan konsisten tiap pekan atau tiga hari sekali. Yang jelas, hari ini para pemain Liverpool gembira," ujarnya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Kautsar Restu Yuda
Sumber : Uefa.com
REKOMENDASI HARI INI

Juventus Sowan ke San Siro Bawa Skuad Seadanya, Anak Eks Presiden Jadi Ujung Tombak Utama

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X