Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Edinson Cavani Tak Ingin PSG Kalah di Laga Sarat Emosi

By Wisnu Nova Wistowo - Jumat, 2 November 2018 | 05:59 WIB
 Bek Real Madrid, Sergio Ramos (kiri), mendorong striker Paris Saint-Germain, Edinson Cavani, dalam laga leg kedua 16 besar Liga Champions 2017-2018 di Parc des Princes, Rabu (7/3) dini hari WIB.
BOBBY ARIFIN/BOLASPORT.COM
Bek Real Madrid, Sergio Ramos (kiri), mendorong striker Paris Saint-Germain, Edinson Cavani, dalam laga leg kedua 16 besar Liga Champions 2017-2018 di Parc des Princes, Rabu (7/3) dini hari WIB.

Penyerang Paris Saint-Germain (PSG), Edinson Cavani, tak ingin timnya mengalami kekalahan di pertandingan emosional melawan Napoli.

Ya, Cavani akan melawan mantan klubnya, Napoli, di Stadion San Paolo pada 7 November 2018 dalam laga lanjutan babak penyisihan Grup C Liga Champions.

Cavani merupakan pemain yang pernah berseragam Napoli sejak 2010 hingga 2013 dan mampu mengemas 104 gol di semua kompetisi.

Dipastikan akan kembali ke stadion yang pernah membesarkan namanya sudah pasti akan menjadi sesuatu yang emosional bagi penyerang berusia 31 tahun ini.

Baca Juga:


"Kembali ke stadion itu akan membuat saya emosional," kata Cavani seperti dilansir BolaSport.com dari Football Italia.

Dalam persaingan Grup C, PSG baru mengemas 4 poin dan hanya menempati posisi ketiga di bawah Liverpool dan Napoli.

Menang atas Napoli akan menjadi sesuatu yang krusial buat PSG jika ingin membuka peluang lolos ke fase gugur.

"Laga tersebut akan menarik dan kami perlu menunjukkan bahwa telah membuat lompatan dalam hal kualitas dan bisa mengatasi tekanan. Jika kami kalah dari Napoli, akan sangat sulit untuk bisa lolos dari babak penyisihan grup Liga Champions," ucapnya.


Editor : Kautsar Restu Yuda
Sumber : football-italia.net
REKOMENDASI HARI INI

Jadwal Siaran Liga Champions, Bisa Nonton Super Bigmatch Real Madrid vs AC Milan di Televisi dan Streaming

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X