Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Meski Cedera, Bek Kiri Termahal Dunia Tetap Bisa Tampil di Piala Dunia 2018

By Scholastica Novena M.P.K - Minggu, 8 Oktober 2017 | 10:23 WIB
Bek Manchester City, Benjamin Mendy, memenangi duel udara dengan pemain Bournemouth, Joshua King, dalam laga Liga Inggris di Stadion Vitality, Bournemouth, pada 26 Agustus 2017.
GLYN KIRK/AFP
Bek Manchester City, Benjamin Mendy, memenangi duel udara dengan pemain Bournemouth, Joshua King, dalam laga Liga Inggris di Stadion Vitality, Bournemouth, pada 26 Agustus 2017.

Bek Manchester City sekaligus timnas Prancis, Benjamin Mendy, kini mulai memasuki masa penyembuhan pasca cedera.

Pemain berlabel bek kiri termahal dunia tersebut diperkirakan bisa bergabung dengan skuat Prancis saat Piala Dunia 2018 mulai bergulir di Rusia.

Sebelumnya Mendy mengalami cedera lutut serius dalam kemenangan 5-0 Manchester City atas Crytasl Palace bulan lalu.

(Baca juga: Benarkah Pemerintah Rusia Dukung Sikap Anarki Ultras pada Fan Timnas Inggris?)

Cedera tersebut sempat ditakutkan bakal membuat Mendy absen lama dan melewatkan kemenangan bersama Manchester City maupun Prancis pada musim panas mendatang.

Dilansir BolaSport.com dari Mirror, Mendy baru saja melakukan operasi lutut untuk mengobati ligamennya yang rusak.


Aksi Benjamin Mendy dalam sesi latihan timnas Prancis di Clairefontaine-en-Yvelines menjelang duel Kualifikasi Piala Dunia 2018 lawan Swedia, 9 Juni 2017.(FRANCK FIFE / AFP)

Operasi tersebut sukses dan Manchester City yakin Mendy bakal kembali merumput lagi pada bulan terakhir musim ini.

Akibat cedera tersebut, pemain seharga 52 juta poundsterling mesti melewatkan laga-laga pekan awal musim 2017-2018.

(Baca juga: Piala Dunia 2018 Belum Dimulai, Fan Inggris Sudah Dapat Peringatan Keras)

Terakhir kali Mendy memperkuat Citizens adalah saat membungkam Crystal Palace 5-0 pada 23 September lalu.


Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Sumber : mirror.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

Ivar Jenner Absen Lawan Jepang, Siapa Sosok Pengganti yang Tepat untu Isi Lini Tengah Timnas Indonesia?

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X