Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jerome Boateng Tak Segan Akui Kehebatan Sergio Ramos dan Gerard Pique Meski Sering Menjadi Rival

By Kautsar Restu Yuda - Kamis, 16 November 2017 | 07:22 WIB
Bek timnas Spanyol Gerard Pique (kiri) dan Sergio Ramos beraksi menghalau bola dalam partai uji coba lawan Rusia di Saint Petersburg Stadium, 14 November 2017.
KIRILL KUDRYAVTSEV / AFP
Bek timnas Spanyol Gerard Pique (kiri) dan Sergio Ramos beraksi menghalau bola dalam partai uji coba lawan Rusia di Saint Petersburg Stadium, 14 November 2017.

Bek Bayern Muenchen Jerome Boateng, memuji bek Real Madrid dan Barcelona meski menjadi rival di pentas Eropa.

Jerome Boateng adalah salah satu bek terbaik di dunia saat ini.

Sebagai bukti, Boateng pernah memenangi gelar Piala Dunia 2014, Liga Champions 2012-2013, dan Pemain Terbaik Jerman 2015.

Belum lagi gelar pada kompetisi domestik bersama Bayern Muenchen.

(Baca Juga: Alvaro Morata Miliki Persamaan dengan Harry Kane, Apa Itu?)

Pemain berusia 29 tahun ini juga nyaris tidak tergantikan di skuat utama klub berjuluk FC Hollywood dan timnas Jerman.

Beberapa musim terakhir, Muenchen menjadi salah satu dari kekuatan terkuat di Liga Champions bersama Barcelona, Real Madrid, dan Juventus.

Selain itu, Jerman juga bersaing dengan timnas Spanyol, Italia, atau Prancis sebagai raksasa Eropa.

(Baca Juga: Bek Barcelona Tidak Senang dengan Performa Ciamik Isco Alarcon)

Tidak jarang Boateng harus berjibaku membantu timnya menumbangkan tim-tim tersebut.


Editor : Beri Bagja
Sumber : bild.de
REKOMENDASI HARI INI

Dapat Kesan Positif dari Bruno Fernandes, Ruben Amorim bakal Sukses di Man United

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Real Sociedad
12
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X