Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Mengenal Danial Amier, Pahlawan Kemenangan Malaysia untuk Tembus Perempat Final Piala Asia U-23

By Irwan Febri Rialdi - Rabu, 17 Januari 2018 | 17:47 WIB
Danial Amier Norhashim
thestar.com.my
Danial Amier Norhashim

Gelandang muda nan potensial Danial Amier Norhashim menjadi pahlawan kemenangan timnas U-23 Malaysia awal pekan ini. Gol pemuda 20 tahun ini membuat timnas U-23 Arab Saudi gigit jari pada laga terakhir fase penyisihan Grup C Piala AFC U-23 2018.

Muhammad Danial Amier Norhisham melesatkan gol tunggal bagi kemenangan timnas U-23 Malaysia pada menit ke-29.

Kemenangan tipis tersebut membuat Malaysia menemani timnas U-23 Irak sebagai wakil Grup C untuk melaju ke perempat final Piala Asia U-23 2018.

Danial merupakan pesepak bola asli Kuala Lumpur, Ibu Kota Malaysia yang lahir di kawasan dengan nama Sentul.

Ia memulai karier sepak bola pada 2014 dengan berkostum Frenz United, bahkan menjadi kapten tim.

(Baca Juga: Tinggalkan Muangthong United, Kiper Thailand yang Pupuskan Impian Indonesia di Piala AFF 2016 Ini Akan Berkarier di Liga Belgia)

Namun dua tahun berselang, Frenz United tersandung masalah dan akhirnya dibubarkan.

Karena masalah tersebut, Danial sempat delapan bulan vakum dari sepak bola.

Ia sempat mendapat tawaran dari klub Australia, Dunhar Rovers FC akan tetapi urung terjadi lantaran ganjalan visa.

Kini, Danial bermain untuk Felda United pada Liga Super Malaysia 2018.

(Baca Juga: Raphael Maitimo Belum Siap Tampil di Piala Presiden)

Pemilik tinggi badan 171 cm ini tercatat sebagai pemain Felda United mulai 2017, dengan tergabung bersama tim U-21. 

Daniel dipromosikan ke tim senior saat melawan Pahang FA pada Liga Super Malaysia 2017.

Untuk karier bersama tim nasional, debutnya dimulai saat membela timnas U-19 Malaysia di Piala Asia U-19 2016.

Pada 21 Juli 2017, Danial Amier melakukan debut untuk timnas U-23 Malaysia U-23. 

(Baca Juga: Kalah Lagi, Thailand pun Remuk Redam di Piala Asia U-23 2018)

Kala itu, skuat Harimau Muda bersua timnas U-23 Indonesia dan menang 3-0 pada kualifikasi Piala Asia U-23 2018 di Stadion Nasional, Bangkok, Thailand.

Danial Amier juga terpilih untuk tampil bersama skuat Harimau Muda pada SEA Games 2017.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Estu Santoso
Sumber : Berbagai sumber
REKOMENDASI HARI INI

Liga Voli Korea - Bukan karena Megawati Saja, Pelatih Ungkap Kebangkitan Red Sparks Usai Atasi Krisis dari Pemain yang Cedera

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X