Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

David Silva Mendadak Pisah dengan Timnas Spanyol

By Wisnu Nova Wistowo - Minggu, 25 Maret 2018 | 01:51 WIB
  Dua bintang kemenangan tim nasional Spanyol atas Kosta RIka, David Silva (kiri) dan Andres Iniesta, saat merayakan salah satu dari lima gol yang berhasil dicetak timnya dalam laga uji coba di Stadion La Rosaleda, Malaga, Spanyol, pada Sabtu (11/11/2017).
JORGE GUERRERO / AFP
Dua bintang kemenangan tim nasional Spanyol atas Kosta RIka, David Silva (kiri) dan Andres Iniesta, saat merayakan salah satu dari lima gol yang berhasil dicetak timnya dalam laga uji coba di Stadion La Rosaleda, Malaga, Spanyol, pada Sabtu (11/11/2017).

Gelandang berusia 32 tahun, David Silva, mendadak meninggalkan pemusatan latihan Tim Nasional Spanyol.

Silva dipastikan tidak terlibat dalam laga persahabatan melawan Argentina di Stadion Wanda Metropolitano, Selasa (27/3/2018) waktu setempat.

Padahal, pemain penting Manchester City ini bermain sejak menit pertama saat Tim Matador bermain imbang 1-1 melawan Jerman, Jumat (23/3/2018).

Lewat akun Twitter resmi timnas Spanyol dikabarkan Silva harus berpisah karena alasan pribadi.

"David Silva diizinkan meninggalkan skuat Spanyol karena alasan pribadi," tulis Twitter @SeFutbol.

Sebelumnya, Silva juga beberapa kali tidak bisa memperkuat Man City di laga Liga Inggris musim ini.

Sang pelatih, Pep Guardiola, pun telah mengungkapkan bahwa Silva harus meluangkan waktu bersama keluarga setelah anaknya lahir secara prematur dan membutuhkan perawatan intensif.

(Baca juga: Harga Tiket Barcelona Vs AS Roma di Camp Nou Bikin Kantong Jebol) 

Belum ada kelanjutan kabar soal apakah Silva juga akan kembali absen di dua pertandingan terdekat Man City.

Tim berjulukan The Citizens akan bertandang ke markas Everton di Goodison Park, Sabtu (31/3/2018).


Editor : Beri Bagja
Sumber : SkySports.com
REKOMENDASI HARI INI

Usai Menang Lawan Arab Saudi, Calvin Verdonk Makin Bersemangat Bawa Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Atlético Madrid
14
29
3
Real Madrid
12
27
4
Villarreal
12
24
5
Girona
14
21
6
Mallorca
14
21
7
Osasuna
13
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X