Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ironis, Pengadil dari Inggris Dinafikan di Piala Dunia 2018

By Jumat, 30 Maret 2018 | 18:05 WIB
Wasit asal Inggris, Mark Clattenburg, bereaksi pada laga Swiss vs Polandia di St Etienne, Prancis, pada 25 Juni 2016.
MARTIN BUREAU/AFP
Wasit asal Inggris, Mark Clattenburg, bereaksi pada laga Swiss vs Polandia di St Etienne, Prancis, pada 25 Juni 2016.

Inggris memang memiliki liga sepak bola terbaik di dunia, dan mengklaim sebagai rumah sepak bola modern.

Namun, soal pengadil lapangan, negeri ini dianggap tak memiliki tokoh yang meyakinkan.

Bahkan, tak satu pun wasit asal Inggris yang dipilih FIFA untuk memimpin pertandingan Piala Dunia 2018 di Rusia nanti.

Fakta ironis ini cukup memukul Inggris dan ini pertama kalinya Inggris tak memiliki wakil di Piala Dunia sejak 80 tahun terakhir.

(Baca Juga: Diduga Cedera di Penjara, Carlos Tevez Marah-marah)

Federasi sepak bola Inggris (FA), sebelumnya mengajukan Martin Atkinson, Stuart Attwell, Robert Madley, Michael Oliver, Craig Pawson, Anthony Taylor, dan Paul Tierney untuk Piala Dunia 2018.

Namun, tak satu pun dari wasit asal Inggris itu yang dipilih FIFA.

Sebelumnya, Piala Dunia tanpa wasit Inggris terjadi pada tahun 1938.

(Baca Juga: Prediksi Starting Line-up Sriwijaya FC VS Persib Bandung di Pekan Kedua Liga 1 2018)

 

Wasit asal Inggris, Mark Clattenburg, merupakan wasi9t Inggris yang paling lama langganan agenda FIFA.

Terakhir dia ikut memimpin sepak bola internasional pada 2016.

Dia terakhir memimpin pertandingan Portugal lawan Prancis di Piala Eropa 2016.

Dia mengundurkan diri posisi wasit FIFA pada Februari 2017 untuk menjadi kepala wasit Arab Saudi.

Sebelumnya, federasi sepak bola Inggris (FA) sempat meminta FIFA untuk mengisi posisi Cluttenbrug dengan wasit Inggris lain.

Namun, permintaan itu ditolak oleh FIFA.

(Baca Juga: Terungkap! Ternyata Ini Alasan Para Wanita Lebih Menyukai Cristiano Ronaldo ketimbang Lionel Messi)

Yang lebih menyesakkan, dalam daftar 63 asisten wasit Piala Dunia 2018, tak satu pun dari Inggris.

Piala Dunia tidak digelar setelah 1938 karena Perang Dunia II.

Sejak digelar lagi pada 1950, Piala Dunia selalu melibatkan wasit atau asisten dari Inggris sampai 2014. (*)

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Hery Prasetyo
Sumber : bbc.com/sport/football
REKOMENDASI HARI INI

Usai Bela Timnas Indonesia, Thom Haye Bernasib Apes di Belanda

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X