Gelandang AS Roma, Radja Nainggolan tak masuk dalam skuat timnas Belgia untuk gelaran Piala Dunia 2018.
Timnas Belgia resmi merilis daftar 23 pemain untuk berlaga di Piala Dunia 2018 pada Senin (21/5/2018).
Nama Radja Nainggolan tak masuk dalam daftar tersebut.
Artinya, pemain berdarah Indonesia itu tak masuk dalam susunan pemain utama yang dipertimbangkan pelatih Belgia, Roberto Martinez.
Meskipun sang pelatih mengatakan bahwa alasannya mencoret Nainggolan karena alasan strategi.
Publik menebak bahwa konflik berkepanjangan diantara keduanya lah yang membuat Martinez mencoret Nainggolan meski ia baru saja sukses mengantarkan AS Roma ke semifinal Liga Champions.
(Baca Juga: Jadwal Lengkap Piala Dunia 2018, Awal dan Akhir di Moskwa)
Nainggolan pun memutuskan pensiun dari karier internasional setelah pencoretan ini.
Berikut kronologi konflik anatara sang pelatih dan Radja Nainggolan:
1. Friksi dengan pelatih Roberto Martinez berawal dari keputusannya untuk melarang semua skuat timnas Belgia merokok dan meminum alkohol.
Editor | : | Nina Andrianti Loasana |
Sumber | : | Berbagai sumber |
Komentar