Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Andrea Pirlo: Timnas Italia Harus Bangun Kekuatan dari Nol bersama Roberto Mancini

By Putra Rusdi Kurniawan - Senin, 28 Mei 2018 | 23:23 WIB
Andrea Pirlo hadir di tribune Stadion Stamford Bridge, London, guna menyaksikan partai Liga Inggris Chelsea lawan West Bromwich Albion, 11 Desember 2016.
ADRIAN DENNIS / AFP
Andrea Pirlo hadir di tribune Stadion Stamford Bridge, London, guna menyaksikan partai Liga Inggris Chelsea lawan West Bromwich Albion, 11 Desember 2016.

Legenda Italia, Andrea Pirlo, mengungkapkan bahwa Gli Azzurri harus kembali membangun kekuatan dari nol bersama Roberto Mancini.

Andrea Pirlo yang sudah memastikan pensiun sebagai pemain akhir tahun lalu mengungkapkan akan segera mengambil kursus kepelatihan dan terjun dalam dunia pelatih.

Pirlo yang memenangi Piala Dunia 2006 bersama Gli Azzurri ini juga mengatakan bahwa timnas Italia harus menyusun kembali kekuatan dari nol di bawah pelatih anyar, Roberto Mancini.

Timnas Italia sempat mengalami era terburuk saat ditukangi oleh Gian Piero Ventura karena gagal lolos ke Piala Dunia 2018.

Kini Gli Azzurri telah menunjuk pelatih baru, yaitu Roberto Mancini untuk mengembalikan timnas Italia sebagai kekuatan utama sepak bola dunia.

(Baca Juga: Jadwal Lengkap Piala Dunia 2018, Awal dan Akhir di Moskwa)

"Mancini adalah pelatih penting bagi tim nasional," ujar Pirlo dikutip BolaSport.com dari RMC Sport.

“Dia harus mulai membangun tim dari nol dengan antusiasme yang tinggi dan dengan berfokus pada pemain muda yang dapat membantu Italia kembali menjadi tim yang kompetitif," kata Pirlo, yang akan memulai kursus oada September.

Italia akan memulai petualangan baru bersama Roberto Mancini saat menghadapi Arab Saudi pada laga uji coba di Stadion AFG, Swiss, Senin (28/5/2018).


Editor : Beri Bagja
Sumber : rmcsports.bfmtv.com
REKOMENDASI HARI INI

Lionel Messi Segera Kembali ke Barcelona, Joan Laporta Bisa Tebus Kesalahan Masa Lalu

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X