Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sejarah Hari Ini, Awal Kejutan Denmark pada Laga Debut Piala Dunia

By Dimas Wahyu Indrajaya - Senin, 4 Juni 2018 | 09:10 WIB
Penyerang timnas Denmark, Michael Laudrup, menggiring bola mencoba melewati pemain Skotlandia, Alex McLeish, dalam laga Piala Dunia 1986 yang berlangsung di Meksiko, pada 4 Juni 1986.
STAFF / AFP
Penyerang timnas Denmark, Michael Laudrup, menggiring bola mencoba melewati pemain Skotlandia, Alex McLeish, dalam laga Piala Dunia 1986 yang berlangsung di Meksiko, pada 4 Juni 1986.

Pada 4 Juni 1986 Denmark mencicipi ajang Piala Dunia pertama mereka.

Setelah dua tahun sebelumnya bermain impresif di Piala Eropa 1984 yang diadakan di Prancis, timnas Denmark memberi sengatan di ajang Piala Dunia.

Di kompetisi antar negara yang diadakan empat tahun sekali itu Denmark menyapu bersih tiga kemenangan di babak grup.

Performa pasukan Dinamit Merah memang apik mengingat mereka berada di grup neraka.

Tergabung dalam Grup E, Denmark sebagai anak baru di ajang itu harus berhadapan dengan pemegang gelar juara Piala Dunia dua kali, Jerman Barat dan Uruguay, serta negara dari Britania Raya, Skotlandia.

4 Juni 1986 menjadi pembuktian Denmark bahwa mereka pantas diperhitungkan.

(Baca Juga: Sejarah Hari Ini - Hebatnya Timnas Swedia, Lakoni Dua Laga di Hari yang Sama dan Sukses Raih Kemenangan)

Nyatanya pada hari itu skuat arahan pelatih Jerman kelahiran Polandia, Sepp Piontek, berhasil mencatatkan kemenangan 1-0.

Belasan ribu penonton di Stadion Neza 86, Nezahualcoyotl, menjadi saksi gol pertama Denmark di Piala Dunia yang dicetak bintang mereka, Elkjaer Larsen, pada menit 57'.

Bak dinamit yang tersulut api, Denmark memberi ledakan pada dua lawan selanjutnya yang dicap berat.


Editor : Jalu Wisnu Wirajati
Sumber : Dari Berbagai Sumber
REKOMENDASI HARI INI

Shin Tae-yong Bicara Blakblakan soal Arab Saudi dan Pelatih Barunya Jelang Hadapi Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X