Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pelatih Kosta Rika Ternyata Tak Tahu Nama Eden Hazard

By Sri Mulyati - Rabu, 13 Juni 2018 | 13:46 WIB
Ekspresi penyerang timnas Belgia, Eden Hazard, saat menahan rasa sakit yang dialaminya dalam laga uji coba menghadapi Kosta Rika di Stadion Stade Roi Baudouin, Brussel, Belgia, pada Senin (11/6/2018).
EMMANUEL DUNAND / AFP
Ekspresi penyerang timnas Belgia, Eden Hazard, saat menahan rasa sakit yang dialaminya dalam laga uji coba menghadapi Kosta Rika di Stadion Stade Roi Baudouin, Brussel, Belgia, pada Senin (11/6/2018).

Laga persahabatan antara tim nasional Belgia dan timnas Kosta Rika ternyata masih menyisakan sebuah cerita menarik.

Pelatih Kosta Rika, Oscar Ramirez, mengungkapkan satu pemain timnas Belgia yang membuat anak asuhnya kewalahan.

Yang menarik, Ramirez ternyata tak mengetahui nama dari pemain yang ia maksud.

"Nomor 10 memporak-porandakan kami, saya tidak tahu namanya," kata Ramirez seperti dilansir BolaSport.com dari Four Four Two.

(Baca Juga: Julen Lopetegui Datang, Gareth Bale Berpeluang Jadi yang Paling Sial)

Pemilik nomor 10 tersebut adalah kapten timnas Belgia, Eden Hazard.

Hazard mencetak satu assist pada laga tersebut dan berperan besar dalam serangan-serangan timnas Belgia.

Berkat jasa Hazard, timnas Belgia mampu menang dengan skor 4-1 pada laga tersebut.

(Baca Juga: Piala Dunia 2018 - Jadwal Timnas Belgia di Fase Grup)


Editor : Kautsar Restu Yuda
Sumber : FourFourTwo.com

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
29
58
3
Nottm Forest
29
54
4
Chelsea
29
49
5
Man City
29
48
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
29
47
8
Fulham
29
45
9
Aston Villa
29
45
10
Bournemouth
29
44
Close Ads X