Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

ICC 2018 - Arsenal Kalahkan Chelsea via Adu Penalti

By Bagas Reza Murti - Kamis, 2 Agustus 2018 | 04:20 WIB
Gelandang Arsenal, Henrikh Mkhitaryan (tengah), menggiring bola di bawah incaran tiga pemain Chelsea dalam laga pramusim International Champions Cup 2018 di Stadion Aviva, Dublin, Republik Irlandia, pada 1 Agustus 2018.
PAUL FAITH / AFP
Gelandang Arsenal, Henrikh Mkhitaryan (tengah), menggiring bola di bawah incaran tiga pemain Chelsea dalam laga pramusim International Champions Cup 2018 di Stadion Aviva, Dublin, Republik Irlandia, pada 1 Agustus 2018.

Arsenal berhasil mengalahkan Chelsea via adu penalti dengan skor 6-5 (1-1) dalam laga kompetisi pramusim International Champions Cup 2018 di Aviva Stadium, Dublin, Irlandia, pada Rabu (1/8/2018) atau Kamis dini hari WIB.

Kedua tim bermain imbang 1-1 dalam 90 menit. Chelsea unggul terlebih dahulu melalui Antonio Ruediger pada menit ke-5, sementara Arsenal berhasil membalas lewat Alexandre Lacazette pada menit ke-90+3.

Jalannya Laga

Chelsea langsung berinisiatif bermain menyerang sejak awal laga.

Penyerang muda Chelsea, Callum Hudson-Odoi berakselerasi dari sisi kiri dan membuat beberapa kali Bellerin kewalahan.

The Blues mampu uggul cepat lewat tandukan Antonio Ruediger pada menit ke-5.

Memanfaatkan tendangan pojok Cesc Fabregas, tandukan bek Jerman tak mampu dijangkau Petr Cech. 1-0 untuk Chelsea.


Selebrasi bek Chelsea, Antonio Ruediger (tengah), seusai berhasil mencetak gol ke gawang Arsenal dalam laga pramusim International Champions Cup 2018 di Stadion Aviva, Dublin, Republik Irlandia, pada 1 Agustus 2018.(PAUL FAITH / AFP)

(Baca juga: Jose Mourinho Anggap Kemenangan Manchester United atas Real Madrid Tidak Penting)

Skuat asuhan Maurizio Sarri berkesempatan menambah keunggulan pada menit ke-15, usai Hudson-Odoi dilanggar Hector Bellerin di kotak penalti.

Sayangnya, sepakan Alvaro Morata berhasil ditepis Peter Cech.

Arsenal baru bisa keluar dari tekanan Chelsea pada pertengahan babak.

Striker asal Gabon, Pierre Emerick Aubameyang melewatkan sebuah peluang emas pada menit ke-32, hasil dari serangan balik.

Tidak ada lagi gol tercipta di babak pertama.

Skor 1-0 untuk Chelsea bertahan hingga turun minum

Di babak kedua, Chelsea melakukan dua pergantian pemain. Danny Drinkwater masuk menggantikan Cesc Fabregas, dan Andreas Christensen menggantikan David Luiz.

Arsenal giliran mengendalikan permainan untk mengejar ketertinggalan.

Kombinasi Oezil-Aubameyang belum menemui sasaran pada menit ke-51.

Arsenal tetap berusaha menyamakan kedudukan hingga pertengahan babak.

Pada menit ke-75, striker pengganti Alexandre Lacazette gagal menceploskan bola ke gawang, setelah berhasil melewati hadangan Andreas Christensen.

Bola sepakan Lacazette melebar di sisi kiri.

(Baca juga: Liverpool Bisa Dapatkan Christian Pulisic dari Borussia Dortmund, jika...)

Satu menit berselang, giliran Mesut Oezil yang memiliki peluang, namun tendangan bebasnya lagi-lagi melebar.

Pada menit ke-83, Alex Iwobi gilran yang gagal menuntaskan peluang emas di depan gawang, usai tendangannya berhasil ditepis kiper muda The Blues, Marcin Bulka.

Akhirnya kerja keras para pemain Arsenal terbayar di menit-menit akhir.

Tepatnya pada menit ke-90+3, Reiss Nelson mengirimkan umpan dari sisi kiri pertahanan. Lacazette yang berdiri tak terkawal dengan mudah menceploskan bola ke gawang.

Skor 1-1 bertahan hingga laga berakhir.

Pertandingan dilanjutkan ke babak penalti.

Keenam penendang Arsenal berhasil mengeksekusi bola, sementara hanya Ruben Loftus Cheek yang tendangannya ditepis Pert Cech.

Arsenal keluar sebagai pemenang usai menang 6-5 (1-1) via adu penalti.

  • Arsenal 1-1 Chelsea (Antonio Ruediger 5'; Alexandre Lacazette (90+3'), Arsenal menang dengan skor 6-5 lewat adu tendangan penalti)

Susunan Pemain

Arsenal (4-3-3): 1-Petr Cech; 2-Hector Bellerin (Chalum Chambers 78'), 20-Shkodran Mustafi, 5-Sokratis Papastathopoulos, 31-Sead Kolasinac (Ainsley Maitland-Niles 70') ; 29-Mateo Guendouzi, 55-Emile Smith Rowe (Alex Iwobi 63'), 4-Mohamed Elneny; 7-Henrikh Mkhitaryan (Reiss Nelson 72'), 10-Mesut Oezil, 14-Pierre-Emerick Aubameyang (Alexandre Lacazette 72')

Chelsea (4-3-3): 1-Wilfredo Caballero (Marcin Bulka 78'); 3-Marcos Alonso (Emerson 63'), 2-Antonio Ruediger, 30-David Luiz (Andreas Christensen 46'), 28-Cesar Azpilicueta (Davide Zappacosta 63'); 8-Ross Barkley (Tiemoue Bakayoko 78'), 5-Jorginho (Ruben Loftus Cheek 78'), 4-Cesc Fabregas (Danny Drinkwater 46'), 20-Callum Hudson-Odoi (Lucas Piazon 85'), 11-Pedro Rodriguez (Victor Moses 63'), 9-Alvaro Morata (Tammy Abraham 63').

 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Liga Voli Korea - Raih Kemenangan Beruntun Pertama, Pelatih AI Pepper Kirim Sinyal Akhiri 'Kutukan' Juru Kunci Saat Megawati Dkk Tak Punya Waktu Cukup Istirahat

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136