Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Spanyol Vs Inggris - Harry Kane dkk Unggul 3-0 pada Babak Pertama

By Septian Tambunan - Selasa, 16 Oktober 2018 | 02:34 WIB
Penyerang Inggris, Raheem Sterling (kanan), merayakan gol yang dicetak ke gawang Spanyol dalam laga UEFA Nations League di Stadion Benito Villamarin, Seville, Spanyol pada 15 Oktober 2018.
CRISTINA QUICLER/AFP
Penyerang Inggris, Raheem Sterling (kanan), merayakan gol yang dicetak ke gawang Spanyol dalam laga UEFA Nations League di Stadion Benito Villamarin, Seville, Spanyol pada 15 Oktober 2018.

Timnas Spanyol tertinggal 0-3 dari timnas Inggris pada babak pertama laga Liga A Grup 4 UEFA Nations League di Stadion Benito Villamarin, Seville, Spanyol, Senin (15/10/2018) waktu setempat atau Selasa dini hari WIB.

Dikutip BolaSport.com dari situs resmi UEFA, timnas Spanyol sebenarnya tampil lebih mendominasi permainan.

La Furia Roja memimpin penguasaan bola dengan 71 persen.

(Baca Juga: Ke Markas Spanyol, Harry Kane Bawa Rekor Buruk)

Dari segi peluang, Spanyol memiliki 11 yang 2 di antaranya mengarah tepat sasaran.

Adapun timnas Inggris mempunyai 5 kesempatan, di mana 3 menuju ke gawang.

Spanyol nyaris unggul 1-0 pada menit ke-5 andai tendangan jarak dekat Marcos Alonso tak ditepis dengan luar biasa oleh kiper Inggris, Jordan Pickford.

Pada menit ke-16, Inggris yang mampu menciptakan gol lebih dulu.

Menerima umpan terobosan dari Marcus Rashford, Raheem Sterling dengan tenang melepaskan sepakan kaki kanan dari dalam kotak penalti yang membuat penjaga gawang Spanyol, David De Gea, mati langkah. Inggris memimpin 1-0.

(Baca Juga: Joachim Loew: Mengapa Kami Tidak Bisa Mencetak Gol?)

Pada menit ke-30, The Three Lions mampu menggandakan keunggulan menjadi 2-0.

Mendapat operan Harry Kane, Marcus Rashford meluncurkan tembakan terukur dari dalam kotak terlarang.

Pasukan Gareth Southgate membuat suporter Spanyol kembali terdiam pada menit ke-38.


Penyerang Inggris, Raheem Sterling (kanan), merayakan gol yang dicetak ke gawang Spanyol dalam laga UEFA Nations League di Stadion Benito Villamarin, Seville, Spanyol pada 15 Oktober 2018.(CRISTINA QUICLER/AFP)

Kali ini sodoran bola dari Harry Kane memudahkan Raheem Sterling menyontek bola di depan gawang Spanyol.

Skor 3-0 untuk Inggris bertahan sampai turun minum.

Spanyol 0-3 Inggris (Raheem Sterling 16' 38', Marcus Rashford 30')

Susunan Pemain

Spanyol (4-3-3): 1-David De Gea 15-Sergio Ramos, 4-Nacho Fernandez, 12-Marcos Alonso, 2-Jonny Castro, 5-Sergio Busquets, 6-Saul Niguez, 10-Thiago Alcantara, 20-Marco Asensio, 17-Iago Aspas, 19-Rodrigo Moreno

Pelatih: Luis Enrique

Inggris (4-1-2-1-2): 1-Jordan Pickford, 6-Harry Maguire, 5-Joe Gomez, 3-Ben Chilwell, 2-Kieran Trippier, 4-Eric Dier, 7-Ross Barkley, 8-Harry Winks, 11-Marcus Rashford, 10-Raheem Sterling, 9-Harry Kane

Pelatih: Gareth Southgate

Wasit: Szymon Marciniak (Polandia)

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Berikut ini adalah daftar pemain yang kabarnya jadi incaran Barcelona untuk musim 2019-2020 . Komentarnya BolaSporter? . #barcelona #ernestovalverde

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Beri Bagja
Sumber : Uefa.com

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
34
82
2
Arsenal
34
67
3
Newcastle United
34
62
4
Manchester City
34
61
5
Chelsea
34
60
6
Nottingham Forest
33
60
7
Aston Villa
34
57
8
Fulham
34
51
9
Brighton & Hove Albion
34
51
10
AFC Bournemouth
34
50
Klub
D
P
1
Persib Bandung
29
61
2
Dewa United FC
29
53
3
Persebaya Surabaya
29
52
4
Persija Jakarta
29
47
5
Malut United
29
47
6
PSM Makassar
29
44
7
Borneo Samarinda
29
43
8
Arema
29
42
9
Persita
29
42
10
PSBS Biak Numfor
29
41
Klub
D
P
1
Barcelona
33
76
2
Real Madrid
33
72
3
Atletico Madrid
33
66
4
Athletic Bilbao
33
60
5
Real Betis
33
54
6
Villarreal
32
52
7
Celta Vigo
33
46
8
Osasuna
33
44
9
Mallorca
33
44
10
Real Sociedad
33
42
Klub
D
P
1
SSC Napoli
34
74
2
Inter
34
71
3
Atalanta
34
65
4
Juventus
34
62
5
Bologna
33
60
6
Roma
34
60
7
Lazio
33
59
8
Fiorentina
34
59
9
AC Milan
34
54
10
Torino
34
43
Pos
Pembalap
Poin
1
M. Marquez Ducati Team
123
2
A. Marquez Gresini Racing
106
3
F. Bagnaia Ducati Team
97
4
F. Morbidelli Team VR46
78
5
F. Di Giannantonio Team VR46
48
6
J. Zarco Team LCR
38
7
M. Bezzecchi Aprilia Racing Team
32
8
F. Quartararo Yamaha Factory Racing
30
9
A. Ogura Trackhouse Racing Team
29
10
L. Marini Honda HRC
26
Close Ads X