Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Lionel Messi Tak Perlu Kembali ke Timnas Argentina

By Ahmad Tsalis Fahrurrozi - Kamis, 18 Oktober 2018 | 06:09 WIB
    Ekspresi lesu Lionel Messi seusai pertandingan babak 16 besar Piala Dunia 2018 antara Argentina lawan Prancis di Kazan Arena, Kazan, 30 Juni 2018.
ROMAN KRUCHININ/AFP
Ekspresi lesu Lionel Messi seusai pertandingan babak 16 besar Piala Dunia 2018 antara Argentina lawan Prancis di Kazan Arena, Kazan, 30 Juni 2018.

Mantan pelatih fisik timnas Argentina, Fernando Signorini, menilai bahwa Lionel Messi tak perlu kembali membela La Albiceleste setelah mendapati berbagai kekecewaan.

Fernando Signorini mengaku iba terhadap situasi Lionel Messi saat ini.

Utamanya mengenai ketidakmonceran prestasi Lionel Messi di level internasional bersama timnas Argentina.

Padahal, Lionel Messi bergelimang trofi di level klub sejak menjalani karier profesional bareng Barcelona pada 2003.

Baca Juga: 

Menurut Signorini, sudah selayaknya Messi mencicipi manisnya menjuarai Piala Dunia, andai memilih membela timnas Spanyol.

"Saya (sebenarnya) berharap ia sudah mengambil kewarganegaraan Spanyol, dan ia mungkin telah menjadi juara Piala Dunia," kata Signorini kepada Radio Villa Trinidad, dikutip BolaSport.com dari laman Marca.

"Namun, mereka (publik) menilai bahwa ia akan menjual tanah airnya jika tak ingin bermain untuk tim nasional (Argentina)," tutur Signorini menambahkan.

Seperti diketahui, Lionel Messi memang memiliki dwikewarganegaraan Argentina-Spanyol yang membuat ia leluasa memilih salah satunya.


Editor : Kautsar Restu Yuda
Sumber : marca.com, as.com
REKOMENDASI HARI INI

Ruben Amorim ke Man United, Bomber Sporting CP Pilih Jaga Jarak

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Mallorca
12
19
6
Athletic Club
11
18
7
Real Betis
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X