Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Rekapitulasi UEFA Nations League - Siapa Lolos ke Final, Promosi, dan Degradasi?

By Beri Bagja - Rabu, 21 November 2018 | 06:41 WIB
Para pemain mewakili negaranya yang lolos ke putaran final UEFA Nations League.
twitter.com/SquawkaNews
Para pemain mewakili negaranya yang lolos ke putaran final UEFA Nations League.

UEFA Nations League tahap grup telah rampung pada Selasa (20/11/2018) atau Rabu dini hari WIB. BolaSport.com merangkum posisi akhir para peserta kompetisi antarnegara Eropa ini.

Agenda fase grup UEFA Nations League dengan sistem liga yang melibatkan 55 negara dalam 131 pertandingan total telah selesai tengah pekan ini.

Dari empat divisi kompetisi, hanya para juara grup di Liga A atau lapis teratas yang berhak lolos ke putaran final.

Mereka ialah timnas Belanda (Grup 1), Swiss (2), Portugal (3), dan Inggris (4).

Baca juga: Tentang Putaran Final UEFA Nations League - Siapa, Kapan, di Mana?

Kuartet tersebut akan bertanding pada tahap akhir yang memakai format knock-out dengan sistem semifinal pada 5-6 Juni 2019.

Lantas, bagaimana dengan nasib kontestan lain?

Berikut BolaSport.com membuat rekapitulasi soal siapa yang mendapatkan promosi atau naik level ke divisi di atasnya, serta mereka yang terdegradasi ke liga lapis bawah.

Liga A

  • Juara grup/lolos ke putaran final: Belanda (Grup 1), Swiss (2), Portugal (3), Inggris (4)
  • Degradasi ke Liga B: Jerman, Islandia, Polandia, Kroasia

Liga B

  • Juara grup/promosi ke Liga A: Ukraina, Swedia, Bosnia-Herzegovina, Denmark
  • Degradasi ke Liga C: Slovakia, Turki, Irlandia Utara, Rep. Irlandia

Liga C

  • Juara grup/promosi ke Liga B: Skotlandia, Finlandia, Norwegia, Serbia
  • Degradasi ke Liga D: Estonia, Siprus, Slovenia, Lituania

Liga D

  • Juara grup/promosi ke Liga C: Georgia, Belarus, Kosovo, Makedonia

Hasil UEFA Nations League, Selasa (20/11/2018)

  • Portugal 1-1 Polandia (Andre Silva 33'; Arek Milik 66'-pen.)
  • Swedia 2-0 Rusia (Victor Lindelof 41', Marcus Berg 72')
  • Skotlandia 3-2 Israel (James Forrest 34', 43', 64'; Beram Kayal 9', Eran Zahavi 75')
  • Serbia 4-1 Lituania (Arturas Zulpa 51'-b.d., Aleksandar Mitrovic 58', Aleksandar Prijovic 71', Adem Ljajic 74'; Deimantas Petravicius 64')
  • Montenegro 0-1 Rumania (George Tucudean 44')
  • Kosovo 4-0 Azerbaijan (Arber Zeneli 2', 50', 76', Amir Rrahmani 61')
  • Malta 1-1 Kep. Faroe (Juan Corbalan 4'; Rene Joensen 3')

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Beri Bagja
Sumber : Uefa.com
REKOMENDASI HARI INI

Manusia Berhati Emas, Ronaldo Layani Fans yang Ngesot di Lapangan

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Brighton
13
23
3
Man City
12
23
4
Chelsea
12
22
5
Arsenal
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Mallorca
15
24
6
Athletic Club
14
23
7
Osasuna
14
22
8
Girona
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X