Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ikuti Jejak Seniornya, Timnas U-21 Vietnam Jadi Juara dan Sempat Gunduli Malaysia

By Estu Santoso - Rabu, 19 Desember 2018 | 20:11 WIB
Suka cita pemain timnas U-21 Vietnam seusai mengalahkan timnas U-21 Myanmar pada final International U-21 Thanh Niên Newspaper Cup 2018, Selasa (18/12/2018) malam.
vff.org.vn
Suka cita pemain timnas U-21 Vietnam seusai mengalahkan timnas U-21 Myanmar pada final International U-21 Thanh Niên Newspaper Cup 2018, Selasa (18/12/2018) malam.

21 Vietnam menjuarai International U-21 Thanh Niên Newspaper Cup 2018 setelah menang atas Myanmar, Rabu (18/12/2018) malam. Sebelumnya, timnas U-21 Malaysia meraih peringkat tiga.

Final turnamen untuk skuat muda ini, timnas U-21 Vietnam menang via adu penalti dengan skor 5-3 (2-2) atas timnas U-21 Myanmar. Lalum timnas U-21 Malaysia menang 2-0 atas Gimhae City U-21 pada perebutan posisi tiga.

Turnamen yang terlaksana sejak 12 Desember 2018 ini diikuti tiga timnas U-21 dan satu klub asal Korea.

(Baca juga: Persik Kediri Buka Peluang Setelah Raih Kemenangan Pertama pada 8 Besar Liga 3 2018)

Pada final, timnas U-21 Vietnam berbagi skor imbang 2-2 dengan timnas U-21 Myanmar pada waktu normal laga.

Dua gol tuan rumah diborong Tran Duc Nam, sedangkan Myanmar mencetak gol melalui Win Naing Tun serta Soe Lwin Lwin.

(Baca juga: PSGC Ciamis Atasi Persiba Bantul dan Satu Kaki Mereka di Liga 2 2019)

Saat adu penalti, dua penendang Myanmar gagal sehingga Vietnam yang jadi juara.

Timnas U-21 Vietnam pun berhak atas hadiah sebesar 173 juta rupiah.

(Baca juga: Klub Liga Thailand Ini Resmi Pakai Jasa Pelatih Kelahiran Barcelona untuk 2019)

Seperti dikutip BolaSport.com dari Vietnamnews, mereka juga merebut gelar kiper terbaik atas nama Nguyen Thanh Tuan dan top skor turnamen yang direbut Dinh Thanh Binh.

Sementara itu, pemain terbaik turnamen ini adalah pemain timnas U-21 Myanmar, Win Naing Tun.

(Baca juga: Tim Liga 3 Beri Perlawanan, Persipura Menang dan Terus Melaju di Piala Indonesia 2018)

Empat peserta turnamen ini pada fase penyisihan masing-masing memainkan tiga laga sengan sistem round robin.

Lalu, juara dan runner-up klasemen penyisihan akan bertarung pada final dan tim posisi tiga serta empat bermain dalam perebutan posisi tiga.

(Baca juga: Calon Pemain Naturalisasi Baru Timnas Malaysia Adalah Gelandang yang Lahir di Inggris)

Vietnam selalu menang selama penyisihan seperti saat mengalahkan Myanmar dengan skor 5-2, lalu membungkam timnas U-21 Malaysia dengan skor 2-1, dan membungkam Gimhae City U-21 tiga gol tanpa balas.

Myanmar di posisi kedua menang atas Malaysia (3-0) dan kalah dari Gimhae City U-21 (0-1).

(Baca juga: Pelatih yang Bawa Hong Kong Tahan Timnas Indonesia Dapat Karier Bagus di Liga Jepang)

Sementara itu, Malaysia hanya menang 1-0 atas Gimhae City sehingga kalah produktivitas serta head to head dari Myanmar.

Untuk tiga timnas U-21, turnamen ini sekaligus uji coba mereka ke Piala AFF U-22 2019 pada Februari tahun depan.

Turnamen itu akan terlaksana di Kamboja.

(Baca juga: Drama Persebaya Menuju Musim Baru Mungkin Kembali Bernama Andik Vermansah)

Selain itu, ada juga kualifikasi Piala Asia U-23 2020 dan SEA Games 2019 akhir tahun depan.

Bagi timnas U-21 Vietnam, ini melengkapi sukses seniornya pada akhir tahun ini.

(Baca juga: Persebaya Luruskan Informasi soal Andik Vermansah dan Evan Dimas, Ada yang Salah Kutip)

Sebelumnya, timnas Vietnam menang agregat 3-2 atas timnas Malaysia pada final Piala AFF 2018.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Siapa yang terbaik menurut kalian? #manchesterunited #manunited #davidmoyes #vangaal #mourinho

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Estu Santoso
Sumber : Vietnamnews.vn
REKOMENDASI HARI INI

Mills Jadi Apparel Resmi Klub Striker Timnas Indonesia Ragnar Oratmangoen Asal Belgia F.C.V. Dender

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X