Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Indonesia Vs Filipina - Timnas Tekuk Filipina 3-0, Inilah 17 Fakta yang Terjadi Selama Pertandingan

By Metta Rahma Melati - Kamis, 17 Agustus 2017 | 21:46 WIB
Penyerang timnas U-22 Indonesa, menyanyikan lagu Indonesia Raya pada laga Indonesia kontra Filipina di Stadion Shah Alam, Selangor, Kamis (17/8/2017) sore WIB
HERKA YANIS/BOLASPORT.COM
Penyerang timnas U-22 Indonesa, menyanyikan lagu Indonesia Raya pada laga Indonesia kontra Filipina di Stadion Shah Alam, Selangor, Kamis (17/8/2017) sore WIB

Timnas Indonesia berhasil mengalahkan Filipina dengan skor 3-0 tepat di Hari Kemerdekaan Republik Indonesia di Stadion Shah Alam, Selangor, Malaysia pada Kamis (17/8/2017).

Inilah fakta-fakta yang terjadi di babak pertama pada laga Indonesia Vs Filipina,

1. Ezra Walian

Ezra Walian diturunkan menjadi starter menggantikan Marinus Wamenar setelah mengalami cedera pada laga lawan Thailand. 

2. Starting Line Up

Starting line kali ini Luis Milla menurunkan pemain yang sebelumnya tidak menjadi starter saat laga lawan Thailand. Ezra Walian, Yabes Roni, Saddil Ramdani, dan I Putu Gede turun sebagai starter lawan Filipina.

3. Kick Off

Kick off ditendang oleh pemain yang pernah jalani trial di West Ham United, Ezra Walian.

4. Gol Cepat

Gol dicetak oleh Septian David Maulana di menit ke-6 assist dari I Putu Gede.


Editor : Jalu Wisnu Wirajati
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil dan Klasemen Liga Inggris - Man City dan Arsenal Ternoda, Liverpool Selamat dari Neraka

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Mallorca
12
19
6
Athletic Club
11
18
7
Real Betis
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X