Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Aceh World Solidarity Cup 2017 - Keenakan, Luis Milla Bawa Pulang Kopi Aceh ke Spanyol

By Segaf Abdullah - Sabtu, 2 Desember 2017 | 14:42 WIB
Pelatih Timnas Indonesia Luis Milla (tengah) dan dua asistennya Bima Sakti (kiri) dan Miguel Gandia (kanan) di sesi latihan di Stadion Patriot, Bekasi, Jumat (24/11/2017), jelang laga persahabatan melawan Timnas Guyana pada Sabtu (25/11/2017).
FERNANDO RANDY/BOLASPORT.COM
Pelatih Timnas Indonesia Luis Milla (tengah) dan dua asistennya Bima Sakti (kiri) dan Miguel Gandia (kanan) di sesi latihan di Stadion Patriot, Bekasi, Jumat (24/11/2017), jelang laga persahabatan melawan Timnas Guyana pada Sabtu (25/11/2017).

Pelatih timnas Indonesia, Luis Milla, mengaku keenakan saat mencicipi kopi khas Aceh.

Hal itu diungkapkan asisten sekaligus penerjemah tim yakni, Bayu Eka Sari Teguh, kepada BolaSport.com, Sabtu (2/12/2017).

Luis Millla bersama pelatih kiper, Eduardo Perez, dan pelatih fisik, Miguel Gandia, memang menyempatkan untuk mampir ke kedai kopi terkenal di Banda Aceh, Solong, pada Jumat (1/12/2017).

(Baca Juga: Dibanderol Murah, Mungkinkah Anak Luis Milla Diboyong ke Liga 1?)

Milla memesan kopi susu. Sementara Gandia mencicipi es kopi hitam. Sedangkan Perez memilih kopi hitam panas.

"Coach Milla suka sekali kopi susu Aceh. Bahkan, beliau sampai membeli untuk dibawa ke Spanyol," tutur Bayu.

Di Aceh, kopi yang dipesan Milla biasa disebut sanger. Komposisinya adalah tiga seperempat kopi dan sisanya susu.

(Baca juga: Begini Gaya Keras Gennaro Gattuso sebagai Pelatih, dari Tampar Pemain dan Asisten Sendiri hingga Marah-marah di Konferensi Pers)

Eduardo mengamini penilaian Milla. Eks pelatih kiper Apoel Nicosia itu pun terkesan dengan sensasi kopi Aceh.

"Ya, suka sekali. Saya juga bawa pulang untuk keluarga saya cicipi di Spanyol. Semoga mereka juga suka," kata Edu.


Editor : Stefanus Aranditio
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persib
17
39
2
Persebaya
17
37
3
Persija Jakarta
18
34
4
Bali United
17
28
5
Arema
17
28
6
Persik
17
27
7
Persita
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X