Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Terungkap, Mengapa Laga Timnas Indonesia Hanya Digelar di Pulau Jawa

By Mochamad Hary Prasetya - Selasa, 26 Desember 2017 | 13:30 WIB
Skuat Timnas Indonesia usai berlaga melawan Timnas Guyana, Sabtu (25/11/2017)
FERISETIAWAN/BOLASPORT.COM
Skuat Timnas Indonesia usai berlaga melawan Timnas Guyana, Sabtu (25/11/2017)

Sekretaris Jenderal (Sekjen) PSSI, Ratu Tisha Destria, mengungkapkan mengapa pertandingan timnas Indonesia hanya digelar di Pulau Jawa. 

Hal itu didasari karena permintaan dari calon lawan timnas Indonesia yang datang ke Tanah Air.

Tercatat sudah enam pertandingan timnas Indonesia yang digelar di Pulau Jawa selama 2017 ini.

Keenam pertandingan tersebut dilaksanakan hanya di Stadion Pakansari (Bogor), Stadion Patriot (Bekasi), dan Stadion Wibawa Mukti (Cikarang).

Padahal masih banyak stadion bertaraf internasional yang ada di Indonesia seperti Stadion Batakan (Balikpapan), Stadion Aji Imbut (Tenggarong), dan Stadion Jaka Baring (Palembang), ataupun Stadion Kapten I Wayan Dipta (Bali).

(Baca Juga: Tak Mau Gonzalez, Ini Penyerang Pilihan Djajang Nurdjaman)

Menurut Tisha, pertandingan tersebut sesuai permintaan dari calon lawan timnas Indonesia.

Calon lawan timnas Indonesia yang datang itu harus berpikir berulang kali apabila melanjutkan perjalanan dari Jakarta ke kota-kota lain.

"Lawan yang kami datangkan itu tidak mau travel lagi. Mereka naik bus ke Bandung saja mikir, apalagi pesawat. Perjalanannya secara Internasional secara flightnya ya begini," kata Tisha belum lama ini.

"Contohnya seperti dari negara Amerika Selatan yang harus istirahat terlebih dahulu setelah tiba di Jakarta beberapa hari. Mereka harus melakukan perjalanan lagi ke daerah lain, lalu istirahat, dan baru melakukan pertandingan. Itu bisa lebih lama di Indonesia," jelas Tisha menambahkan.


Editor : Imadudin Adam
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Justisia Half Marathon - Lari Bersama Sejarah, Satukan Negeri

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X