Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Dua Pemain Asal Tulehu Ini Bangga Dipanggil Timnas U-19 Indonesia Melalui Klub yang Mereka Bela

By Stefanus Aranditio - Kamis, 15 Februari 2018 | 15:08 WIB
Irsan Lestaluhu saat Timnas Indonesia U-19 Gelar Pertandingan Internal di Lapangan UNY, Sabtu (5/8/2017)
GONANG SUSATYO/BOLASPORT.COM
Irsan Lestaluhu saat Timnas Indonesia U-19 Gelar Pertandingan Internal di Lapangan UNY, Sabtu (5/8/2017)

Tiga pemain Madura United dipanggil PSSI untuk memperkuat timnas Indonesia kelompok umur.

Tiga pemain tersebut adalah Rifad MarasabessyIrsan Lestaluhu, dan Satria Tama.

Rifad dan Irsan akan bergabung mengikuti pemusatan latihan Timnas U-19 Indonesia dan Satria Tama mengikuti pemusatan latihan Timnas U-23 Indonesia

Meski pemanggilan ini bukan yang pertama bagi ketiga pemain, namun ada sesuatu yang spesial bagi Irsan dan Rifad, dua pemain asal Tulehu ini.

(Baca Juga: Finalis Piala Presiden 2018 Terpuruk di Dasar Klasemen Piala AFC 2018)

Rifad mengaku undangan dari timnas kali ini menjadi motivasi untuk terus meningkatkan rasa percaya dirinya dalam menjalani pertandingan level internasional.

“Bersyukur bisa kembali dipanggil pelatih. Malah sekarang saya punya teman untuk berangkat ke Timnas bersama Irsan,” ucap pemain berposisi full bek tersebut.


Pemain Madura United, Irsan Lestaluhu (kanan), saat mengikuti latihan perdana di Stadion Gelora Bangkalan, Jawa Timur, Minggu (17/12/2107) sore, pasca berakhirnya kompetisi Liga 1.(SUCI RAHAYU/BOLASPORT.COM)

Sementara Irsan mengaku bangga bisa dipanggil timnas melalui klub barunya Madura United.

“Sangat besar artinya bagi saya saat pemanggilan atas nama pemain Madura United.  Karena ini pertama kalinya saya berada di tim besar ini dan bersama-sama dengan pemain yang sangat pengalaman di tim ini. Ada motivasi tambahan saat saya berangkat kesana nanti,” jelas Irsan.


Editor : Stefanus Aranditio
Sumber : maduraunited.com
REKOMENDASI HARI INI

Rafael Struick Cetak Gol Debut, Brisbane Roar Gagal Manfaatkan Libur Sepekan Usai Tumbang Dramatis dari Sydney FC

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Bali United
9
20
2
Borneo
9
18
3
Persebaya
9
18
4
Persib
8
16
5
PSM
9
16
6
Persija Jakarta
9
15
7
Persik
8
14
8
Persita
9
14
9
Arema
9
12
10
PSBS Biak
9
12
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Athletic Club
11
18
6
Real Betis
11
18
7
Mallorca
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X