Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Begini Pujian Setinggi Langit Luis Milla untuk Penampilan Impresif Febri Hariyadi

By Adif Setiyoko - Kamis, 22 Maret 2018 | 08:35 WIB
Bintang Timnas U-23 Indonesia dari Persib Bandung, Febri Hariyadi, berebut bola dengan bek Timnas U-23 Singapura Faizal Rozlan dalam uji coba internasional di Stadion Nasional, Singapura, Rabu (21/3/2018) malam WIB.
FOURFOURTWO.COM/SG
Bintang Timnas U-23 Indonesia dari Persib Bandung, Febri Hariyadi, berebut bola dengan bek Timnas U-23 Singapura Faizal Rozlan dalam uji coba internasional di Stadion Nasional, Singapura, Rabu (21/3/2018) malam WIB.

Pelatih timnas U-23 Indonesia Luis Milla memberikan apresiasi khusus terhadap penampilan Febri Hariyadi menyusul kemenangan besar atas timnas U-23 Singapura.

Pujian yang diberikan pelatih asal Spanyol tersebut memang beralasan. Pasalnya, Febri sukses tampil impresif dan memegang peranan penting pada kemenangan ini.

Winger Persib Bandung tersebut mencatatkan gol pertama timnas U-23 Indonesia pada menit ke-44.

(Baca Juga: Berbekal Banyak Pemain Muda, Indra Sjafri Sebut Tim Ini Bakal Menggebrak di Liga 1 2018)

Berawal dari serangan di sisi kanan pertahanan Singapura, bola tendangan kaki kanan Febri melesat mulus ke gawang yang dikawal Zharfan.

Lima menit setelah turun minum, skuat Garuda Muda menambah keunggulan lewat tendangan Muhammad Hargianto.

Memanfaatkan umpan Febri, bola tendangan jarak jauh Hargianto melesat ke gawang Singapura.

Selain itu, pemain berusia 22 tahun ini juga berperan besar dalam terciptanya gol ketiga skuat Garuda Muda.

(Baca Juga: Sejarah Hari Ini, Luis Milla Catatkan Debutnya sebagai Pelatih Timnas Indonesia)

Umpan manis Febri dari sisi kiri pertahanan skuat besutan Fandi Ahmad bisa dimanfaatkan dengan baik oleh Septian David Maulana pada menit ke-65.


Editor : Imadudin Adam
Sumber : PSSI.org
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Final China Masters 2024 - Dongeng Ganda Campuran Malaysia Berakhir Tragis, Gelar Direbut Unggulan Kesatu Usai Nyaris Menang

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Atlético Madrid
14
29
3
Real Madrid
12
27
4
Villarreal
12
24
5
Girona
14
21
6
Mallorca
14
21
7
Osasuna
13
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X