Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tiga Pemain Futsal Tolak Panggilan Timnas Indonesia

By Mochamad Hary Prasetya - Jumat, 30 Maret 2018 | 10:53 WIB
Pelatih timnas putri Indonesia, Satia Bagdja Ijatna, memberi arahan dalam sesi latihan di National Youth Training Centre (NYTC) Sawangan, Depok, Jawa Barat, Selasa (6/3/2018) pagi.
HERKA YANIS PANGARIBOWO/BOLASPORT.COM
Pelatih timnas putri Indonesia, Satia Bagdja Ijatna, memberi arahan dalam sesi latihan di National Youth Training Centre (NYTC) Sawangan, Depok, Jawa Barat, Selasa (6/3/2018) pagi.

Pelatih timnas wanita Indonesia, Satia Bagdja, mengatakan ada tiga pemainnya yang menolak bergabung dengan Srikandi Merah Putih untuk mengikuti pemusatan latihan di Sawangan, Bojong Sari, Jawa Barat. 

Ketiga pemain tersebut adalah Suciana Yuliani, Rani Mulyasari, dan Maulina Novryliani.

Ketiga pemain tersebut tidak terlihat dikarenakan sedang berlaga di Liga Futsal Wanita Profesional Indonesia 2018.

(Baca Juga: Mantan Pemain Bali United Asal NTT Resmi Dikontrak Klub Liga 1 Western Australia)

Satia sangat menyayangkan penolakan mereka dikarena ketiga pemain itu memiliki kemampuan individu yang baik dan berpotensi membuat timnas wanita Indonesia jauh lebih kuat.


Pelatih timnas putri Indonesia, Satia Bagdja Ijatna, memberi arahan dalam sesi latihan di National Youth Training Centre (NYTC) Sawangan, Depok, Jawa Barat, Selasa (6/3/2018) pagi.(HERKA YANIS PANGARIBOWO/BOLASPORT.COM)

"Secara individu mereka sudah menolak," ucap Satia.

"Saya pikir ini untuk bangsa dan negara, kenapa harus menolak. Kami juga butuh pemain bagus lainnya," ucap Satia menambahkan.

(Baca Juga: Datang ke Kuburan AC Milan, Gennaro Gattuso Mesti Ajari Cara Menang)

Satia tidak terlalu mengetahui apa penyebabnya ketiga pemain itu menolak panggilan timnas wanita Indonesia.


Pelatih timnas putri Indonesia, Satia Bagdja Ijatna, memberi arahan dalam sesi latihan di National Youth Training Centre (NYTC) Sawangan, Depok, Jawa Barat, Selasa (6/3/2018) pagi.(HERKA YANIS PANGARIBOWO/BOLASPORT.COM)

Mantan asisten pelatih Persija Jakarta itu menyerahkan permasalahan ini kepada PSSI dan Federasi Futsal indonesia (FFI).

"Jangan ditanyakan kepada saya, tapi itu sudah urusan antar federasi," ucapnya.

"Biarkan mereka yang menindaklanjuti tentang permasalahan ini," ucap Satia.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Imadudin Adam
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil dan Klasemen Liga Italia - Inter Milan Cuma 6 Jam Nangkring di Pucuk, Singgasana Bisa Digilir 4 Tim

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
36
2
Atlético Madrid
14
29
3
Real Madrid
12
27
4
Villarreal
12
24
5
Girona
14
21
6
Mallorca
14
21
7
Osasuna
13
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X