Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Indonesia Vs Bahrain - Garuda Muda Kalah Tipis, Rezaldi Hehanussa Diusir Wasit

By Adif Setiyoko - Jumat, 27 April 2018 | 21:42 WIB
Suasana laga PSSI Anniversary Cup, Timnas U-23 Indonesia vs Timnas U-23 Bahrain, di Stadion Pakansari, Cibinong, Bogor, Jumat (27/4/2018).
MOCHAMAD HARY PRASETYA/BOLASPORT.COM
Suasana laga PSSI Anniversary Cup, Timnas U-23 Indonesia vs Timnas U-23 Bahrain, di Stadion Pakansari, Cibinong, Bogor, Jumat (27/4/2018).

Pada babak kedua, skuat Garuda Muda tak mengendurkan serangan ke jantung pertahanan Bahrain.

Serangan yang dimotori oleh Febri Hariyadi dari sisi kiri penyerangan berulang kali membahayakan gawang Bahrain.

Pada menit ke-76, Febri Haryadi melakukan tusukan ke jantung pertahanan Bahrain.

Namun, umpan tarik pemain Persib Bandung ini berhasil diantisipasi pemain Bahrain.

Keterpurukan Indonesia semakin menjadi setelah Rezaldi Hehanussa terpaksa diusir wasit dengan kartu merah pada menit ke-90+5.

Rezaldi Hehanussa melayangkan tangannya ke kepala pemain Bahrain bernomor punggung 18, Adnan Alhsirah.

Rezaldi melakukan hal tersebut setelah terpancing emosi dilanggar oleh Adnan.

Hingga berakhirnya babak kedua, tak ada gol tercipta.

Timnas U-23 Indonesia harus mengakui keunggulan Bahrain dengan skor 0-1.

Berikut susunan starting XI kedua tim:


Editor : Stefanus Aranditio
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Mees Hilgers dan Eliano Reijnders Jalani Sumpah WNI Besok, Turut Dihadiri Perwakilan PSSI

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Persebaya
6
16
2
Borneo FC
6
14
3
Bali United
7
14
4
Persib Bandung
6
12
5
PSM Makassar
6
11
6
Persik
6
11
7
Persita
6
10
8
Arema FC
7
9
9
Malut United
7
9
10
Persija Jakarta
6
8
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X