Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bek Timnas U-23 Indonesia Siap Berjuang Melawan Thailand

By Mochamad Hary Prasetya - Rabu, 30 Mei 2018 | 16:31 WIB
 Pelatih timnas U-23 Luis Milla bersama Ricky Fajrin dan asisten pelatih timnas U-23 Thailand, Naruephon Kaenson, Suriya Singmui
MOCHAMAD HARY PRASETYA/BOLASPORT.COM
Pelatih timnas U-23 Luis Milla bersama Ricky Fajrin dan asisten pelatih timnas U-23 Thailand, Naruephon Kaenson, Suriya Singmui

Bek timnas U-23 Indonesia, Ricky Fajrin, menegaskan bahwa ia siap membela skuat Garuda Muda saat melakoni laga ujicoba melawan timnas U-23 Thailand di Stadion PTIK, Jakarta, Kamis (31/5/2018) pukul 21.15 WIB. 

Ricky mengatakan bahwa ketatnya jadwal kompetisi di Liga 1 2018 tidak akan mempengaruhi permainan dari anak-anak asuh Luis Milla itu.

Sebelum dipanggil ke timnas U-23 Indonesia, sebanyak 22 pemain melakukan pertandingan dengan jadwal padat di Liga 1 2018.

Kelelahan itu ditambah dengan berlangsungnya pertandingan di bulan Ramadan. 

Setiap pemain beragama muslim diwajibkan berpuasa.

(Baca juga: Piala Dunia 2018 - Jadwal Lengkap Grup E, Brasil Punya 1 Musuh Berat)

Akan tetapi, itu semua tidak menyurutkan tekad bek asal Bali United tersebut menunjukan performa terbaiknya bersama timnas U-23 Indonesia.

Terlebih, laga ini menjadi sebagai salah satu persiapan timnas U-23 Indonesia mengikuti Asian Games 2018 pada Agustus mendatang.

"Kami semua tahu, pertandingan melawan Thailand digelar di bulan Ramadan dan klub-klub di Liga 1 saat ini sedang padat-padatnya," kata Ricky saat sesi jumpa pers di Hotel Sultan, Senayan, Jakarta Pusat, Rabu (30/5/2018).

"Namun, ini bukan alasan bagi kami untuk tidak memberikan yang terbaik bagi Indonesia," ucap Ricky menambahkan.


Editor : Ferril Dennys Sitorus
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

MotoGP Barcelona 2024 - Kalau Martin yang Juara, Manajer Tim Ducati Akui Rasanya Akan Sangat Menyakitkan

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X